Kapuas-2
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

wahyuono w (26589)
Jembatan Kapuas-2 melintang diatas sungai terpanjang di Indonesia yaitu sungai Kapuas (sekitar 1.200 km), terletak di Sei Ambawang, Kabupaten Kubu Raya. Semoga berkenan. Mohon saran dan masukannya..! Salam hangat..!
Shooting Data
- Aperture: f/22.0
- Speed: 1/3
- ISO: 100
- Kamera: Canon *
- Lensa: Tamron 10-24 mM *
- Filter: gnd
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Trisno Budi Utomo (10742)
9 tahun yang lalu
Selamat FPE nya mass...sajian LS annya selalu is the best,salam jabat erat selalu.

Ayub Khan (4261)
9 tahun yang lalu
Jadi ingat kampung halaman.. hehehe. Kang, seandainya nunggu tu kapal menghilang dulu kayaknya asyik yah

Adhyanovic Hadi Pradipta (1052)
9 tahun yang lalu
wah....sudah lama sekali saya nggak lihat jembatan ini sejak 2001, sekarang dihadirkan keindahannya sama om Wahyuono... mantab SS/LSnya om...tonalnya juga cakep..jd kangen mau ke Kalbar lagi...

Dedi Sukardi (43091)
9 tahun yang lalu
komposisi mantap..gradasi keren..LS yang indah om..siiplah, salam selalu.

M. Rizki Hardiyansah (7618)
9 tahun yang lalu
Moment senja yang indah ditambah komposisinya yang juga cantik

Berlian Satya Dharma (26189)
9 tahun yang lalu
Wow... mantab sekali bidikannya.... tonal memikat, dan kompo josss

Budi Dwi Santoso (1841)
9 tahun yang lalu
Wow keren banget golden hournya, mantap bidikannya.....salam

Agus Muri Arviandi (2323)
9 tahun yang lalu
bisa secantik ini foto disini..saya pernah coba tapi tak sebagus ini...salam jepret dari singkawang

Agus Mahmuda (45654)
9 tahun yang lalu
Hasil fotonya mantab, Lanscape yang indah... salam persaudaraan :D