Imaginary Line
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Edum Respati Arianto (3835)
Date Time Original: 2008:12:21 10:01:58
nISO Speed Ratings: 200
n
nFoto ini diambil ketika sedang hunting foto "SunMor" bareng sang maestro Pak Agus Leonardus dan MAPADOK. Modelnya adalah Bayu K.A. fotografernya studio Mata Hati.
nTerimakasih buat Pak Agus Leonardus yang telah memberikan buku dan ilmunya....
nBuat MAPADOK yang telah ngadain acaranya....
nBuat Bayu yang sudah rela potong rambut hanya untuk jadi modelku....hehe
nTerima kasih untuk semua....salam
- Nilai foto: 386
- Dilihat: 671
- Waktu upload: Senin, 22 Des 2008
- Lokasi: Jogja, DI Yogyakarta, Indonesia
Shooting Data
- Aperture: f/7.0
- Speed: 1/125
- ISO: 0
- Kamera: Nikon D40 *
- Lensa: Nikon 18-55mm f/3.5-5.6 DX AF-S G II ED *
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Mahmudi Restyanto, DieTo (1928)
16 tahun yang lalu
Keren beneerr...Kompo yang Mantaappp... Simple pula... :D

Teuku Arfa (4679)
16 tahun yang lalu
wah kompo banget ni pak.. iya jadi kangen Jogja.. excellent shot..! salam..

Gatot Dwi J. (1130)
16 tahun yang lalu
konsep nya bagus... menarik... ini diambil dimana ya..? apa di gedung KU yang baru ya... salam dari BPN... [teringat masa kuliah di jogja]

Edi Nugraha WW, Nanoon (1456)
16 tahun yang lalu
nice idea kak, orangna jadi eye cathcing diantara pilarna........