Bunga Tetes Air  


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Dalam rangka ngajar workshop HSP di mataram (sabtu-minggu besok). Mencoba memotret momen tumbukan splash air yang naik keatas dan tetesan yang turun kebawah memakai teknik HSP lagi tapi nggak pake Sensor, Hanya mengandalkan shooting continue 40d yang bisa 6,5 fps dan flash strobo.

rnYang sulit adalah mengatur kecepatan antara tetes air dan menjaga riak air agar tidak terlalu besar, setelah ngotak-ngatik 2 hari akhirnya menemukan cara yang pas untuk dapat mengatur flow tetesan dengan memakai aturan archimedes dan newton, tadinya pake sistem jepitan seperti selang infus ternyata tidak berhasil, karena sulit mengatur untuk tetesan yang sangat cepat. Ketinggian tetesan dan kedalam wadah juga mempengaruhi hasil
rn
rnDari puluhan percobaan yang berhasil hanya 5 buah saja, dan salah satunya yang sedang anda lihat. Warna seperti aslinya diedit hanya croping dan leveling.
rnrnKalau sudah selesai percobannya akan saya beberkan triknya di forum eksperimen dan spesial efek

rnrnDate Time Original: 2008:04:22 11:09:15
rnISO Speed Ratings: 400

  • Nilai foto: 487
  • Dilihat: 1150
  • Waktu upload: Selasa, 22 Apr 2008
  • Lokasi: Studio MediCourse, Jawa Barat, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: 1/250
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 40D *
  • Lensa: Tamron SP AF28-75mm F/2.8 XR Di LD Aspherical (IF) Macro *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Herianto Liem Jaya (842)

17 tahun yang lalu

gila.. bagus banget.....

 Mhd. Luthfi, Upie (41313)

17 tahun yang lalu

ah om jayak emang top selaluuu

Andra Rizki Aquary (360)

17 tahun yang lalu

beutiful work bos...

Roy Febrianto (1977)

17 tahun yang lalu

asli keren.. mantab bro....

Fathur Rosy (1339)

17 tahun yang lalu

keren abis..mantab dech

 Kuncoro Gunawan (3379)

17 tahun yang lalu

bagi resepnya ya mas............

Agus Hartanto (2243)

17 tahun yang lalu

Foto yg mantap dan pas freezenya.ditunggu sharingnya. salam

Widodo (3097)

17 tahun yang lalu

konsep dan trik nya mantap sekali. great freezing. luar biasa. selamat atas FPE nya. salam.

Deasy Maria Prativi (389)

17 tahun yang lalu

Wouw.... Perfect... cantik sekali... ditunggu ilmunya ya. salam

 I Gede Mahayasa (21813)

17 tahun yang lalu

Wow...teknik yang paten,..'gak sabar pengin lihat trik-nya..

 Krishna Pawaka (13103)

17 tahun yang lalu

wow...speachless wa

H.Helman Frederik Soemantri (1519)

17 tahun yang lalu

dasyat.. ditunggu om caranya..

 Sebastian Lesmana (10095)

17 tahun yang lalu

wadow .... mantep pisan oiiii

 Hendy Wicaksono CH,CHt,CI (9382)

17 tahun yang lalu

ditunggu forumnya ms...sip kali nih..

Djunaidi Siauw, Djuneth (750)

17 tahun yang lalu

Eksperimennya berhasil, mas. Salut dengan ketekunannya.

 Fakih Zakaria (29682)

17 tahun yang lalu

mantapp freezing n timingnya... sy jd mikir gmana caranya bikin dua warna bgitu ya :D

 Rieky Abraham.S (7036)

17 tahun yang lalu

Buruan mas kasi tau carany, gua kasi 10 jempol neh....

 Arislan Sitohang (10679)

17 tahun yang lalu

5jempol HSPnya.. menunggu triknya ya om,,

 Teddy Widhi Laksono (7147)

17 tahun yang lalu

booo manteb... bener2 beku momentnya... dan teknik HSPnya saya tunggu lho :D

Ari Teguh Prasetyo (513)

17 tahun yang lalu

mohon segera dibeberkan rahasianya.... sudah gak sabar neh pengen coba... salam ....

 Tri Haryanto (12909)

17 tahun yang lalu

Mantap markotap!

Ramadani (1167)

17 tahun yang lalu

mantab bgt om

 Mardianto B. Santoso (84531)

17 tahun yang lalu

Keren sekali. Bisa dua warna. Ditunggu sharing tekniknya Mas.

Didit Haryanto (895)

17 tahun yang lalu

kereennnn kang...

 Aditiawarman (6255)

17 tahun yang lalu

ternyata kerja keras selama 2 hari menghasilkan foto yang sangat bagus.top bgt.