A View from Brooklyn 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2005:10:29 04:55:15
nDapat kesempatan jalan2 ke New York. Saya ajak teman motret dari pinggir East River, tepatnya di lighthouse tua. Gedung2 itu adalah Wall Street. Sayang Twin Tower sudah tidak ada.

  • Nilai foto: 160
  • Dilihat: 249
  • Waktu upload: Jumat, 04 Nov 2005
  • Lokasi: Brooklyn, New York, United States
Shooting Data
  • Aperture: f/9.0
  • Speed: 1/1
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D70 *
  • Lensa: Nikon 18-70mm f/3.5-4.5G IF-ED DX *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
candra dauna utama (1963)

18 tahun yang lalu

nice landscape,keren fotonya,sip

 Ryan Boedi (30851)

18 tahun yang lalu

Foto malamnya menarik Warna-warni & detil cantik salam ...

 hadehh (18314)

18 tahun yang lalu

lightingnya asik banget, keren warnawarni n pantulannya,... sukses nightshotnya mas, sip deh :-)

 Michael Brian (20189)

18 tahun yang lalu

asik nite scenery nya nih..

 Christian Martadinata, Ming2 (3812)

18 tahun yang lalu

nice landscape pic =D

Edityo Irvan (1644)

18 tahun yang lalu

Nightview and warna warni cahaya yang keren.

 Budi Akbarsjah (7671)

18 tahun yang lalu

Cantik mas Anwar...IMHO langitnya bisa di crop dan lebih fokus ke gedung dan refleksinya...kalo lebih sore lagi langitnya bisa lebih menarik karena sunsetnya menghadap Lower Manhattan. Sayang memang twin tower sudah hilang, tapi kalo pas berada di New York sekitar 11 september ada Tribute of light (Twin Towers dalam bentuk 2 menara cahaya).

 Yulianto Soeroso (231606)

18 tahun yang lalu

agak kekjauhan tapi ok lah hiihihi nice view aku mau kesitu hihihi

 Budi Marjono (14917)

18 tahun yang lalu

nightview asyik banget - bikin maksimal 900px pasti lebih kuat deh terimakasih, salam

 Kristianto Gunawan T (145148)

18 tahun yang lalu

Landscape yang cantik, nice shot, Salam, SELAMAT HRI RAYA IDUL FITRI.