Disini Tempatku 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Idenya waktu makan di sebuah cafe melihat tempat merica langsung saja diabadikan, BG menggunakan buku menu di cafe tersebut. Semoga berkenan. Terima kasih atas saran dan kritiknya

  • Nilai foto: 301
  • Dilihat: 414
  • Waktu upload: Senin, 08 Mar 2004
  • Lokasi: Bogor, Jawa Barat, Indonesia
Kategori
MakroStill Life
Shooting Data
  • Aperture: A
  • Speed: A
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon Coolpix 880 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Raymond E. I. Pardede (7524)

20 tahun yang lalu

Pakar makro selalu gatal liat yg kecil-2x... Bawaannya mau motret aja... :) Komposisi dan angle yg menarik... Warnanya juga asik, pake buku menu bo...

 Dayan Pramana (6588)

20 tahun yang lalu

Permainan warna dan komposisi yang menarik

 Akhmad Sabarudin, SABAR (3909)

20 tahun yang lalu

Simple, tapi tajam dan menarik Suka dengan peletakan objeknya yg cenderung diagonal

corazon philina kamagi kambey (739)

20 tahun yang lalu

Idenya itu lho.....belon lagi warna yang tajam dan lighting yang bagus

Antotis Syafei (3757)

20 tahun yang lalu

simple tetapi karena disajikan dengan angle yang pas dan warna hijau, hasilnya menjadi sangat menarik :-- udah lama enggak upload lagi nih.. (29.03.04)--:

 Sonny Rafiq (1210)

20 tahun yang lalu

wah,kreatif,simple,ok

 Eggy Siagian (8395)

20 tahun yang lalu

lighting dan komposisi yg menarik !!!

 gun gun gumilar (5618)

20 tahun yang lalu

haaachis tempat merica yaah :d bagus latarnya hijau pas banget ama warna tempat mericanya apalagi angelnya dibuat miring yaaa

 Marvellina Chow (26757)

20 tahun yang lalu

komposisi dan angle yang menawan sekali. warnanya juga. saya suka sekali dgn backgroundnya.

 Agus S. (26849)

20 tahun yang lalu

tajam bener.

 Cessy Karina (42569)

20 tahun yang lalu

cakep komposisinya, kontrol eksposurenya mantap

 Abdul Rahim (17327)

20 tahun yang lalu

suka komposisinya...

 PC Suhartono (38432)

20 tahun yang lalu

lightingnya cakep...refleksinya samar tapi menarik...nice job.

 Denny Stefano Taroreh, dentar (57444)

20 tahun yang lalu

he....he.... iseng nih bro....:) coolpix-lah!

 Donovan Dennis (7755)

20 tahun yang lalu

Coolpix Om he he he.... angle dan kompsisinya menarik.

 Gadang B. Susetyo (9995)

20 tahun yang lalu

simple but nice..

 Daniella Tjahjanto (19667)

20 tahun yang lalu

tajam, artistik..........

Danny Rusli Iskandar (337)

20 tahun yang lalu

wouw hijau nya bagus sangat kontras dengan objeknya.

 aji setiaji (7051)

20 tahun yang lalu

simplicity, ideĀ² lo sekarang ok bener jeff

Aditya H.Widodo (324)

20 tahun yang lalu

salut degan ide dan kreatifitasnya, bagus sekali komposisi dan warnanya.

 Akhmad Sutrisno (80477)

20 tahun yang lalu

tajam....

Haryanto Iskandar (185)

20 tahun yang lalu

Perpaduan warna yang serasi dan manis

 d.pratama (359)

20 tahun yang lalu

Pertama tama.....Bravo, foto yang ke-100 Komposisi dan warna manis om.... pokoke coolpix deh......... :D

 Archangela Girlani Yunita Tuender .. Ita (12623)

20 tahun yang lalu

Simpel obyeknya di tangan bung Jeffry jadi ruaar biasa =) KEREN Bro !

Anton S. (297)

20 tahun yang lalu

simple but very artistic , gambar tajam dan warna bagus