:: Waiting at the Corner ::
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Ananto Susetyo (3304)
Sedikit suguhan dari hasil belajar macro, semoga berkenan..mohon kritik dan sarannya..salam macromania
- Nilai foto: 86
- Dilihat: 279
- Waktu upload: Minggu, 08 Sep 2013
- Lokasi: My Secret Garden, Yogyakarta, Indonesia
Shooting Data
- Aperture: f/8.0
- Speed: 1/80
- ISO: 125
- Kamera: Canon EOS 60D *
- Lensa: Canon EF-S 55-250mm F/4-5.6 IS *
- Filter: Raynox DCR-250
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

WUSONO PRIHADI SANTOSA (41728)
11 tahun yang lalu
tone dan bokehnya sip. jangkrik sungut dawa iki senengane nangkirng neng kembang

Nurliya NR (6726)
11 tahun yang lalu
Sajian makro yang dahsyattt... superb... ^0^, Monggo mampir bila berkenan, SalJep alias Salam Jepret dari pemula...

Dwi Cahyo (43922)
11 tahun yang lalu
nice makro shoot....tajam...kompo dan tonal sedap aduhai... salam mampir malam...

Adi Nugroho (18009)
11 tahun yang lalu
uaaapik tenan ki, Om....kompo, momen dan tonalnya mantap banget, vote FPE !!