Biru Langitku 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Jepret dari atas mobil ternyata bisa menghasilkan foto yang bagus. Maaf soal WM yang kegedean, terinspirasi dari ukuran WM yang sering saya lihat di foto-foto unggulan/pilihan FN, ternyata justru kurang bagus diterapkan di foto sendiri. Terima kasih masukannya.

  • Nilai foto: 31
  • Dilihat: 268
  • Waktu upload: Jumat, 06 Sep 2013
  • Lokasi: Biak Utara, Tambrauw, Indonesia
Kategori
LandscapeWisata
Shooting Data
  • Aperture: f/10.0
  • Speed: 1/160
  • ISO: 100
  • Kamera: Nikon D300S *
  • Lensa: Nikon 18-55mm f/3.5-5.6G AF-S VR *
  • Filter: CPL
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Benedictus Jerry (17863)

10 tahun yang lalu

luar biasa landscape nya...membangkitkan kecintaan pada Indonesia..mantab pak..salam dr bandung

 Ade Noverzan (257103)

10 tahun yang lalu

viewnya indah, watermark terasa mengganggu...salam

 Sunchoko Duta Pakshiraka (18867)

10 tahun yang lalu

semua bagus , mungkin kebanyakan watermark aja yang mengganggu

 B Abdi Widyatama (8649)

10 tahun yang lalu

wah bagus ya #watermarknya

Faisal Azmi (2485)

10 tahun yang lalu

hahaa wmnya kok sampe begitu gede

 Saiful Arif (6131)

10 tahun yang lalu

Waduuuuh, watermarknya kegedean gan, jadi g bisa nikmati fotonya, salam

 Dwi Cahyo (43922)

10 tahun yang lalu

secara keseluruhan gambar ini keren... WM-nya justru mengganggu mas (imho) semoga berkenan...

muhammad razzaq (442)

10 tahun yang lalu

sm kyk om2 yg d atas , watermark agk sdkt mengganggu .. tp cakep bgt fotonya ,, slm kenal om ..

 Sugiman (8523)

10 tahun yang lalu

Keren LSnya... Watermarknya aja om agak mengganggu.. IMHO... Keep shoot...

Michael Donny SL (1176)

10 tahun yang lalu

Anglenya cakep,, tonalnya keren,,, watermarknya mengganggu (imho),,, keep explore,,, salam