ON THE WAY HOME
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Henrycus Edi Wibowo (169632)
- Nilai foto: 109
- Dilihat: 563
- Waktu upload: Kamis, 03 Mei 2012
- Lokasi: Kalideres, Jakarta Barat, Indonesia
Kategori
JurnalistikShooting Data
- Aperture: 6.4
- Speed: 1/400
- ISO: 320
- Kamera: Nikon D70 *
- Lensa: Tamron 17-50mm f/2.8 XR Di II VC LD Aspherical IF SP AF *
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Achmad Firdaus (48415)
12 tahun yang lalu
..Setiap warna senja seperti mengingatkan pada kita tentang "sesuatu". Akhir sebuah peristiwa, esok akan jumpa demikian seterusnya. Sunset indah dan elok sekali. Bercerita,..... Sip

Halbert Cahyadi Putra (7597)
13 tahun yang lalu
heheh kali ini ketauan yah pak ..... nice. biarpun dengan shilouet orang bisa tau ada eyecontact, gesturenya kuat sekali.... cakep.

Albert Januar Purnama (52668)
13 tahun yang lalu
nice siluet. momentnya dapet. angle, komposisi dan tonalnya cakep

Adam Bishawa (116174)
13 tahun yang lalu
si bapak nya pas menoleh tuh bang edi....nice siluet with view...salam :)