Budaya Ku yang terus tersenyum 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Salah Satu budaya Bali yang masih ada yaitu tari "Baris" yg menceritakan tntang prajurit di medan perang, namun pada foto ini Penari "Baris" membawa kentongan(Kul-kul), inilah yg mnjadi daya tarik saya untuk mengambil gambarnya. Foto ini saya ambil pada saat Pelebon(Ngaben) di Puri Ubud 18 agustus yg lalu...
nDate Time Original: 2011:08:18 12:36:59
nISO Speed Ratings: 100

Kategori
BudayaManusia
Shooting Data
  • Aperture: f/5.6
  • Speed: 1/320
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 1100D *
  • Lensa: Canon EF-S 18-55mm F/3.5-5.6 IS *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Aditya Pranaga Salim (1326)

12 tahun yang lalu

momentny ud keren neh sy OE dan blur..imhoo..mampir yahh..

 Juang P. Panjaitan (13870)

12 tahun yang lalu

nice moment/event...agak blur (?)..IMHO semoga berkenan

 Putradjaja Chandra Wisnu (45393)

12 tahun yang lalu

gambar-ne kuang tazem 'dik, bli ! baju putih-ne washed out ne...

Made Yudhi Arsana (545)

12 tahun yang lalu

ekpresif. keep jepret bli.

 Ketut Wisnu M. (14260)

12 tahun yang lalu

agak OE dan mgkn efek resize...tp momenny mantaap

 Tony Siagian (15543)

12 tahun yang lalu

wah ceria banget .. colorful .. mantap