Hagia Sophia 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Hagia Sophia yg dalam bahasa latin disebut Aya Sofyia adalah bekas gereja Ortodoks basilika patriarki yg kemudian berubah menjadi masjid, dan sekarang menjadi museum di Istanbul, Turki. Dari thn 360 sampai 1453, berperan sebagai katedral Konstantinopel, kecuali antara 1204, dan 1261 ketika sudah dikonversi ke katedral Katolik Roma di bawah Patriark Latin Konstantinopel dari Tentara Salib Barat yg mendirikan Kekaisaran Latin. Peruntukan berubah menjadi masjid dari 29 Mei 1453 sampai 1931.Kemudian dibuka sebagai museum pada 1 Februari 1935 sampai sekarang ini.
rnUntuk lebih jelasnya mengenai tempat ini bs dilihat di http://en.wikipedia.org/wiki/Hagia_Sophia
rn
rnOlahan mengunakan PS dan Lucia Art.
rnSemoga berkenan dan dpt dinikmati..
rnISO speed 800
rn
rnSalam hangat dr Muscat...
rn
rnMa\'ashallamah.......

  • Nilai foto: 67
  • Dilihat: 161
  • Waktu upload: Sabtu, 16 Apr 2011
  • Lokasi: Istanbul, Turkey
Shooting Data
  • Aperture: f/4.0
  • Speed: 1/30
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon *
  • Lensa: Canon *
  • Filter: UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Ellys Utami Purwandari (4237)

12 tahun yang lalu

Cantik arsitekturnya... mengolahnya tampak seperti lukisan... nice!!

 Agus Gunawan, junior (263835)

13 tahun yang lalu

bangunan arsitektur yang sangat indah, terasa sekali megahnya.......... exposure liting dan dimensi nya sangat kerennn, mas.............. salam hangat selalu dari jkt.....

 Celica (5945)

13 tahun yang lalu

cantik sekali olahannya...memperkuat ornamen2nya...

 Willy Aprillianto (62081)

13 tahun yang lalu

megah arsitektur nya dan cantik ornamen nya .... sudah dekat ya dari situ dibanding dari rumah ;-) ..... salam

M.S.K. Adiwirya (3204)

13 tahun yang lalu

olahannya membuat foto jadi seperti lukisan, nilai arsitekturnya jadi makin menonjol, nice!

 Budi Suwarto Trisno (4190)

13 tahun yang lalu

mantap wide angle nya ...

Widi Hardhanu (1310)

13 tahun yang lalu

nice pic

FerDi A (878)

13 tahun yang lalu

arsitektur yang indah.....begitu juga dg fotonya

 Widyawardana Adiprawita (10678)

13 tahun yang lalu

Nice tone, nice detail

 B. Benny Purnomo (67503)

13 tahun yang lalu

keren , banget memang peninggalan yg ini...apik tonalnya ... salam makrotop

 Dony Bachtiar (73776)

13 tahun yang lalu

wow keren sekali arsitekturnya

 Beni Arisandi (13735)

13 tahun yang lalu

kerennn..kapan neh saya bisa keseni, salam flat N

 Heri Sutari (23712)

13 tahun yang lalu

Angle & komponya mantap,.......................salam

 Alfred Limbong (17539)

13 tahun yang lalu

Terimakasih untuk info tambahannya pak,rasanya saya pernah denger tempat ini,untung pejelasannya membantu banget... Terekam dengan apik dan tonal menarik.... Salam hangat Pak

Andri A.Yahya (33)

13 tahun yang lalu

foto dah oke...bukan hasil scaner khan..????? maklum z pemula yg blm bisa bedakan orinya