Macro Gagal
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info
Belajar macro menggunakan lensa 105 + raynox dan internal flash built-in dan available light. Ternyata sulit sekali mendapatkan ruang tajam yang lebar pada f/13 apabila menggunakan raynox.
rn
rnMohon kripik pedes dan masukannya dari temen2 macromania.
rn
rnDate Time Original: 2010:05:08 09:39:30
rnISO Speed Ratings: 400
- Nilai foto: 47
- Dilihat: 205
- Waktu upload: Selasa, 11 Mei 2010
- Lokasi: Jakarta, DKI Jakarta, Indonesia
Shooting Data
- Aperture: f/13.0
- Speed: 1/125
- ISO: 0
- Kamera: Fujifilm Finepix S5Pro *
- Lensa: Nikon 105mm f/2.8G IF-ED AF-S VR Micro *
- Filter: raynox
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Hidayat (4569)
15 tahun yang lalu
udah ok makronya mas........kalo ga salah kelemahan dari raynox itu memang DOF nya jadi lebih sempit.....(IMHO) ;)

Hidayat (4569)
15 tahun yang lalu
udah ok makronya mas........kalo ga salah kelemahan dari raynox itu memang DOF nya jadi lebih sempit.....(IMHO) ;)

Hariono Fridian Eko Setiawan (382)
15 tahun yang lalu
bagus hasilnya, saya suka warna ijonya. koreksi sedikit.... mungkin untuk focusnya terlihat kurang tajam salam kenal, newbie

Hariono Fridian Eko Setiawan (382)
15 tahun yang lalu
bagus hasilnya, saya suka warna ijonya. koreksi sedikit.... mungkin untuk focusnya terlihat kurang tajam salam kenal, newbie