Widya "On Gate"
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Agung Wijaya (1332)
ISO Speed Ratings: 100
nNimbrung motret model ama temen2 kampus... heheheh... mohon komennya yang pedes... thx ya :)
- Nilai foto: 69
- Dilihat: 186
- Waktu upload: Jumat, 27 Feb 2009
- Lokasi: Denpasar, Purbalingga, Indonesia
Shooting Data
- Aperture: f/2.8
- Speed: 1/400
- ISO: 0
- Kamera: Canon EOS 30D *
- Lensa: Canon EF 70-200mm F/2.8 L IS USM *
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Ida Bagus Tony Pidada Rurus (9691)
16 tahun yang lalu
mantap...........tapi aku kok ngerasa agak miring ya.

Aryo Agung Widodo (562)
16 tahun yang lalu
woeh..mantap guk...but detail obyek kurang n aga blur boy....

Nuradhy Satyawan (687)
16 tahun yang lalu
kompo dan tone agak krg dikit, jg kayaknya kurang tajam!over all good

Heri Setyawan (15357)
16 tahun yang lalu
cakep komponya..... suka.... cuma kurang sharp aja nih mas....itu lensa pasti bisa lebih cihuy.... apa krn rezise ya??

Petrus Permana (48249)
16 tahun yang lalu
Skintone cakep, sayang agak miring kalau mengambil referensi bingkai pintu. Terasa sedikit OE pada baju, karena motret gaun putih memang begitu resikonya. Coba meter pada baju kemudian lock, lalu focus ke wajahnya. Semoga berkenan dan salam jepret.

Moses Agustian Alexsander ARPS,AFPSI (9511)
16 tahun yang lalu
meliukan tampilan tubuh pada pose membuat foto ini enak dilihat...salam ..http://mosesphoto.blogspot.com(jalan pintas pintar fotografi)

Joko Marwoto (1441)
16 tahun yang lalu
agak miring, tapi muantep modelnya, juga posenya, sip banget....

Putu Gde Arie Yudhistira (1439)
16 tahun yang lalu
bagus fotonya...anglenya keren...btw, ini modelnya sama ya sama fotonya budiwijaya?

Agung Bagus Bisman (2970)
16 tahun yang lalu
udah sip anglenya cuma bener sedikit OE bos dan sedikit blur mungkin akibat proses cropingnya. salam