Soendakelapa 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2009:02:23 13:41:42
nPhoto ini saya ambil senin, 23 februari 2009 sekitar jam 1 siang.
nCuaca mendung....ehhh,bener..selesai aja jepret langsung diguyur hujan.
nUntuk Member FN, terimakasig sebelumnya untuk semua kritikan....

  • Nilai foto: 17
  • Dilihat: 160
  • Waktu upload: Selasa, 24 Feb 2009
  • Lokasi: pelabuhan sundakelapa, DKI Jakarta, Indonesia
Kategori
Stock Photo
Shooting Data
  • Aperture: f/22.0
  • Speed: 1/125
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D70 *
  • Lensa: Sigma 70 - 300 mm D F4-5.6 II APO Macro Super *
  • Filter: UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Ferengki (2709)

15 tahun yang lalu

Namun aku suka foto ini.. Ok... :-) selera..

 Praditya Nova (29288)

15 tahun yang lalu

Post processingnya agak terlalu dipaksakan ya....

 Tri Wahyudi (5042)

15 tahun yang lalu

sepakat dengan ervan, Kalo lihat setelan iso, speed maupun diafragma sebenarnya, sebenarnya foto ini gak terlalu under, tapi karena awan terlalu gelap jadi untuk memunculkan garis pinggir awan supaya terlihat di foto, si fotografer membikin foto jadi under.. salam kenal

Daniel Arai (1534)

15 tahun yang lalu

konsep amat bagus, burnnya agak over, seharusnya ROL dr awan bisa lebih baik..salam

 Triharjanto Nugroho Susanto (3009)

15 tahun yang lalu

sepakat ama ervan, bikin terang & kontras dikit pasti jadi bagus

 Ervan Nanggalo (21439)

15 tahun yang lalu

konsepnya udah bangus mas, tapi masih under, fotonya kan di ambli jam 1 siang..kenapa mesti dibukin gelap gini mas..untuk ngeburn..usahakan hanya mempertegas bagian yang gelap/ atau yang tidak terkena cahaya, jadi arah datangnya cahaya bisa pas..semoga berkenan..salam