Colorless
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Safendrri Komara Ragamustari (1781)
Hasil jalan-jalan di sekitar rumah. Trims sudi mampir.
nSalam
n
nISO 400
- Nilai foto: 41
- Dilihat: 157
- Waktu upload: Kamis, 04 Des 2008
- Lokasi: Sekitar rumah, Kyoto, Japan
Kategori
NatureShooting Data
- Aperture: f/2.0
- Speed: 1/250
- ISO: 0
- Kamera: Nikon D70 *
- Lensa: Nikon 50mm f/1.8D AF *
- Filter: Ga pakai filter
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Fotografer sedang dalam suspend/verifikasi identitas/verifikasi e-mail. Foto tidak bisa dikomentari

Achmat Surohman, Rohman (12560)
16 tahun yang lalu
komposisi putih dan ijo gelapnya asik Mas... salam kangen

M. R. Taufik (17161)
16 tahun yang lalu
Bagus sekali pengaturan komposisi dan exposurenya. Ada gradasinya dari warna item ke putih.

Edwin Ngangi (43430)
16 tahun yang lalu
penempatan POI yg berkelas...compo keren...putiiihhhh cantik...thanks for sharing...salam el@Ng

Muslim Adi wijaya (547)
16 tahun yang lalu
keren2 bro... huw mantep diliadnya...background ma forgrond blurnya ok jadi yang tengah keliatan menonjol.salam dr pemula...