N.O L.I.F.E
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Catherina Laura (3228)
Seperti judulnya... No Life, tidak ada kehidupan di tempat ini...soalnya malam-malam sih... hehehehe
nMohon masukan yah temen-temen, kayaknya perspective dah lumyan ya, warnanya kali ya... Waiting for your suggestions, guys, thanks yah...
- Nilai foto: 50
- Dilihat: 226
- Waktu upload: Jumat, 26 Sep 2008
- Lokasi: Batu Hijau, Sumbawa Barat, Nusa Tenggara Barat, Indonesia
Kategori
InteriorShooting Data
- Aperture: f/3.5
- Speed: 1/40
- ISO: 0
- Kamera: Sony Cybershot DSC-T70 *
- Lensa: Sony Built-in/Standard *
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Dony Erizal (57165)
16 tahun yang lalu
Perspektif yang artistik... ikutkan Lomba Bulanan "Vertical" dong.

Runiar Satriya (370)
16 tahun yang lalu
perspectivenya pas.. dibuat bw mungkin lebih dramatis.. salam kenal.. makasih commentnya

Heri Hanuradi (15961)
16 tahun yang lalu
perspectivenya ok...komponya juga ok...dibikin BW kayaknya tambah asyik nih....salam

Verrianto Madjowa (53078)
16 tahun yang lalu
ide yang menarik......asyik komposisi dan warna.....salam

Wisnu Lubis (308)
16 tahun yang lalu
komponya siip. sepertinya kok pecah ya?! Tone.nya mungkin bisa diolah lagi....salam

Willy Aprillianto (62081)
16 tahun yang lalu
perspektif nya OK ... tonal nya mendukung suasana kekosongan di ruangan ini ... salam

Rani Sasmita (3339)
16 tahun yang lalu
asyik mbak perspectivenya...kalau dibuat BW gmn ya hasilnya? mungkin bakal tambah kerasa kesan no lifenya...semoga berkenan...salam kenal.