Dia Pernah Disini 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Saya ga tahu pasti nih ini kulit atau cangkang apa, klo yang nempel dibawah itu spt kulit laba-laba (kulit yg ditinggalkan setelah ganti kulit), tapi yang panjang itu ga tahu deh.
rnFoto ini diambil pagi, sinar matahari blom nembus awan. Jadi terpaksa pake int flash+diffuser.
rnSemoga berkenan dan mohon masukannya. Terima kasih.
rnDate Time Original: 2008:08:23 06:57:08
rnISO Speed Ratings: 200

  • Nilai foto: 8
  • Dilihat: 163
  • Waktu upload: Kamis, 28 Aug 2008
  • Lokasi: Pondok Pucung, Tangerang, Banten, Indonesia
Kategori
MakroNature
Shooting Data
  • Aperture: f/32.0
  • Speed: 1/100
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D40 *
  • Lensa: Nikon 60mm F/2.8D AF Micro *
  • Filter: UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Kurnia (8733)

15 tahun yang lalu

POI-nya akan kuat kalau konteksnya dapet, misalnya waktu tuh semutnya keluar dari kepompongnya. Ato before and after foto. Juga setuju agak blur oom. thanks keep upload!

 Rosmeini Ismael, Rossa (36257)

15 tahun yang lalu

Maaf ya baru 1 TU!! POInya kurang tajam...!! Saran sebaiknya lebih di zoom aja ke POInya supaya lebih menonjol apa yang ingin ditonjolkannya..!! Semoga berkenan!! Salam!!

 Adi Yuwana .A, Yuan (47887)

15 tahun yang lalu

komposisinya mngkn Om bisa lebih di eksplore, untuk menonjolkan pola dr cangkang tsb, imho :D keep jepret.. salamsenyum -u1-

Iqbal Zein Assyidiqie (1304)

15 tahun yang lalu

maaf saya kurang mengerti maksud fotonya...maaf bgt