LEMBUT...SELIMUT PAGI 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Pengusaan komposisi u meredam kesemberautan dahan dan ranting dengan memafaatkan kabut menutupinya.
rn
rnSebuah foto Pictorialist....hanya memunculkan atmosfir menguasai penikmatnya.
rn
rnSilakan ...pendapat, saran dan kritiknya....sahabat...sahabat insan fotografi.....
rn
rnterima kasih.rn " http://moses-artphoto.blogspot.com " Learning to See - Idea - concept

  • Nilai foto: 82
  • Dilihat: 186
  • Waktu upload: Kamis, 14 Aug 2008
  • Lokasi: Taman Safari, Jawa Barat, Indonesia
Kategori
Nature
Shooting Data
  • Aperture: f/18.0
  • Speed: 1/200
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D100 *
  • Lensa: Nikon 70-300mm F/4-5.6 D ED *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Auliya Rahman (2755)

15 tahun yang lalu

"Sebuah foto Pictorialist....hanya memunculkan atmosfir menguasai penikmatnya." awalnya saya sulit memahami konsep diatas.. tapi setelah fotonya muncul..saya pandangi.. bener-bener mengena.. serasa cuman ada saya dan foto itu menjadi lingkungan sekitarnya.. sangat indah..

D. Susanto (177)

15 tahun yang lalu

i love this bw. soft. suka banget ama komposisi dan rol-nya.

 Khairil Fiannor Ansyari (8089)

15 tahun yang lalu

aku pun tetap masih menerka karya mu ini mas....ada senjata tersendiri dg kandungan di dalamnya...aku gak bisa komen tttg teknikmua..yg kurasa adalah pendalamannnnnya.salam

 Arum Setyoningsih (21438)

15 tahun yang lalu

gyaaaa pas banget, aku lagi denger selimut hati by dewa om, najis banget kan kebetulannya? hahaha.. sttt... komen start: kalo dilihat, lighting beamnya bisa dramatis gitu, hmmm kayaknya kalo nggak mblusuk-mblusuk ke hutan dan berada pada posisi yang menguntungkan, ini pasti nyuruh siapa gitu bakar singkong atau bakar apaan kek disitu, soalnya lighting sedramatis ini nggak akan berkarakter begini rupa kalo nggak ada media lain (seperti asep).. ya gitu dah.. :p (tau tau ROLnya oldig >> gubrak! dah komen panjang2) btw 4TU deh, buat nambal yang kemaren om :p *salam jepret*

 Ruri Abdul Majiid (19465)

15 tahun yang lalu

yaaaaak.....aku merasakan kehangatan pada foto ini....

Gilang Artha Putra (2804)

15 tahun yang lalu

luar biasa suasana yang dibawanya...really love this pict!!!! :)

 Sandhy Yulianto (18218)

15 tahun yang lalu

Lelembut... terasa lembut... tekstur pohon yang keras terasa lembut, ranting pohon yang tajam terasa lembut... begitu dominan kelembutan itu sehingga mata kulo hanya mau terpaku dalam kelembutan selimut itu....

Andriza Handikara (215)

15 tahun yang lalu

mantab lah.. memang kesan yang keluar dari foto ini adalah kelembutan.. salam..

 Randy Rakhmadhany (41812)

15 tahun yang lalu

paling depan ke belakang zone IV,V.VI.sampai zone IX

 Andi Muhammad Imran,Sirajuddin (38300)

15 tahun yang lalu

garis RAYnya tanpa olahan kena pada judul..salam..

 A.A.Gede Agung Trisna Kepakisan (20095)

15 tahun yang lalu

ini yg barusan kita bahas ya om..pictorialist dimana tidak meninggalkan elemen2 bersangkutan...ada roll ada ranting....ada dedaunan..ada kabut...baru paham saya neh..thanks for sharingnya...

 Emil Fahrinandi Sjahreza (30166)

15 tahun yang lalu

halusnya ROL yang terekam membuat merinding om Moses. nice and calm....

 Elis Widen (3717)

15 tahun yang lalu

aaah, suka mood nya ...

 Akhdiyat Sabari (34512)

15 tahun yang lalu

ehem,,,, [decak kagum] and no comment....

 George Ryland Rantetoding (20917)

15 tahun yang lalu

wahhhh.... emang keren nih fotonya... dapet banget feelnya.... saLam

 Zulkifli Darongke (19561)

15 tahun yang lalu

cakep om.........selimut dengan balutan BWnya......salut....

 Musa Simanungkalit (44345)

15 tahun yang lalu

Saya selalu penasaran dengan karya foto Pak Moses Agustian, ada nuansa unik dan gaya tersendiri (kecuali yg penuh tulisan2). Semakin di resapi makin ada sensasi. Di foto ini juga, judul hanya penegasan saja. Tone dan bias cahaya melewati kabut sudah menggugah rasa.