Yang Kuat Membantu Yang Lemah 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Moment ini saya ambil di kantor saya di Jakarta saat Yang Kuat (Manitou warna merah) membantu Yang Lemah (Gehl warna kuning) saat akan di naikkan ke atas Truck.

Kategori
Transportasi
Shooting Data
  • Aperture: A
  • Speed: A
  • ISO: 0
  • Kamera: Kodak CX 4300 *
  • Lensa: Nikon 52mm standart EM *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Wira Hadi (60849)

15 tahun yang lalu

moment nya keren...sayang langitnya putih...tanggalnya menggangu...salam kenal

Dharma Widhi Pratama (309)

15 tahun yang lalu

great moment boss,,,,

Hary Herdiyanto (452)

15 tahun yang lalu

TOP momentnya,.. nemu aja gambar beginian Om ^_^ salam