Termenung 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Putranto Adi (108008)

Dampak kenaikan BBM setelah 1 hari diumumkan dagangan sepi pembeli. foto diambil di peron stasiun kereta Bogor bersama rekan2 KFB. Thaks yang udah mampir

  • Nilai foto: 23
  • Dilihat: 163
  • Waktu upload: Rabu, 04 Jun 2008
  • Lokasi: Stasiun kereta Bogor, Jawa Barat, Indonesia
Kategori
Manusia
Shooting Data
  • Aperture: f/5.6
  • Speed: 1/200
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D70s *
  • Lensa: Nikon 18-135mm F/3.5-5.6 G ED AF-S DX *
  • Filter: UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Dipta Dwitiya (5534)

17 tahun yang lalu

perpaduan makna foto dan warna2nya kurang cocok .. IMHO, gmn kl dijadiin BW aja? contrast jg naikin dikit bos .. momen sih uda mantabh!

Rusma Permana (2233)

17 tahun yang lalu

nice snapshot....sangat nature bgt....

Mukti Echwantono (2945)

17 tahun yang lalu

overall photonya bagus...bikin BW mungkin tambah cakep...cakarwalanya agak miring yah hehehe mungkin bisa di crop biar lurus di ps...salam

 Tyo Eri Wibowo (3843)

17 tahun yang lalu

idenya menarik...btw imho dikit....obyek yg dimaksud terlalu kecil, jadi terkesan kurang cocok dengan pemilihan temanya.btw its ok ...keep upload...