[ the arch ]
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Januar D (62917)
Masih dari seri Kathedral :-)
rn
rnBelajar framing.....
rn
rnBaru belajar motret arsitektur.
rn
- Nilai foto: 118
- Dilihat: 195
- Waktu upload: Senin, 02 Jun 2008
- Lokasi: Kathedral, Jakarta, DKI Jakarta, Indonesia
Shooting Data
- Aperture: f/2.8
- Speed: 1/50
- ISO: 0
- Kamera: Canon EOS 5D *
- Lensa: Canon EF 16-35mm F/2.8L USM Mark II *
- Filter: Hoya UV
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Veronica Sri Riswanti (20611)
16 tahun yang lalu
wow bener2 foto arsitektur yang indah...anglenya kewren abis...BW nya mateng!..FPE dah...

Iwan Maulana Kurniawan (92363)
16 tahun yang lalu
yang kiri ko gak dicrop om? asyik BW ama exposurenya... :salam:

H Salim N (66331)
16 tahun yang lalu
sudah dekat dengan pelataran........... anglenya asik.... angle mencari angel......salam hsn

Seto G. Wibowo (21074)
16 tahun yang lalu
Wah keren nih, BW-nya juga mantep. BW langsung dari kamera? ... Cheerrs