the owl 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2007:11:08 11:50:42rnISO Speed Ratings: 400

rnburung ada di dalam kandang, dengan FL=200mm dan jarak sangat dekat, jeruji kandang jadi tak kelihatan.
rntp masih sedikit shake (dg 1/15 detik hand held) dan dof-nya terlalu sempit.

Kategori
Satwa
Shooting Data
  • Aperture: f/3.5
  • Speed: 1/15
  • ISO: 0
  • Kamera: Olympus E500 *
  • Lensa: Olympus Zuiko 50-200mm f/2.8-3.5 SWD *
  • Filter: none
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Faris Royan chalifah (6952)

16 tahun yang lalu

waduh serem aja nih burung,,,bagus mas tajem gambar nya,,salam

 Muhamad Yoddy Saputra (70635)

16 tahun yang lalu

tatapan yang mengerikan, tuajam sekali bo, salam

 Roland Gustaaf Henri de Vogel (15172)

16 tahun yang lalu

close upnya bagus dan cukup tajam......next time coba ISO800 dan pilih yang mana lebih bagus... kan digital , nggak usah menghemat foto...gak bagus hapus...... salam Oly

 Dendy Julius (29644)

16 tahun yang lalu

Wuduh.. keren nih burungnya.. matanya.. tp shake.. ga bawa tripod?

 Ajie Brama Krishna Pribadi (5401)

16 tahun yang lalu

tajem matanya,,komponya asik..

Daniel P Gunandar (354)

16 tahun yang lalu

Wih tajem sekali. Bagus ....

 Fu Yung (158609)

16 tahun yang lalu

buset deh close upnya ... tajam detailnya , tonal yang cantik dan bening

 M. R. Taufik (17161)

16 tahun yang lalu

Kuat sekali pegangannya. Bisa 1/15 di 200mm dengan hasil seperti ini. Kalau ada fasilitas anti-shake barangkali bisa lebih bagus lagi.

 Sueswit N April (44573)

16 tahun yang lalu

tajem abis, khas oly. Pakabar Om Pram? :)