E L E K T R A
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Eddy Darmawan (70211)
model : Sandra.rn
rn
Terilhami karya komik terkenal "Marvel" dengan jagoan ciptaannya Elektra, Sang pembunuh berdarah dingin yg terampil beladiri dengan senjata khas sepasang trisula... aslinya berbusana merah menyala.. tapi khusus Indonesian Elektra ditampilkan dengan busana hitam2 nan sexy.. Indonesian Next Sexiest Heroes ! ;)rn
rn
Terima kasih atas kesediaan memberikan saran maupun komentarnya.
- Nilai foto: 172
- Dilihat: 187
- Waktu upload: Kamis, 27 Sep 2007
- Lokasi: Somewhere, DKI Jakarta, Indonesia
Shooting Data
- Aperture: f/9.0
- Speed: 1/125
- ISO: 0
- Kamera: Konica Minolta Dynax 5D *
- Lensa: Minolta 28-75mm F/2.8 (D) *
- Filter: UV
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Alfend Elias (19848)
17 tahun yang lalu
SALUTE..benar2 terkonsep dengan sempurna..btw..tdk kelihatan wanita Indonesia ya..keren bgt deh, pemilihan custom , cosmetic n lightingnya..benar2 T O P BGGGGGT

JR Pahlano Daud (65237)
17 tahun yang lalu
uhuyyyy pengen deh dicambuk hahaha.... mantap boss !...........s@L@m

Heca Manan (16103)
17 tahun yang lalu
Wadooohhh kang...,,, (masih blom imsak) sexy banget..... framing dan lighting asik banget,,, konsep yang mantap...,,salam

Agus Sarwono (41532)
17 tahun yang lalu
Ini galak betul posenya...............mateng lightingnya...............saleum

Yustinus Sucipto, Masgareng (92339)
17 tahun yang lalu
Pose dan ekspresinya keren banget... BW nya Indah. Asli konsepnya bikin ngiri. salam

Adhi Pramanto (11898)
17 tahun yang lalu
kalo yg nolong elektra model gini, ya mau buanget... nice BW om, keren olahannya..

Hadi Pramono (9219)
17 tahun yang lalu
Nice konsep, kalo banyak ELEKTRA - ELEKTRA Indonesia kayak gini ...di jamin pasti aman..nggak ada Sweeping-sweepingan....he...he....PEACE !