= GOTHIC ARCHITECTURE = 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Edy Yulius (4935)

Coba belajar bikin siluet dari gereja Kathedral. Mohon maaf kalau banyak pohong mengganggu, karena agak sulit mendapatkan angle yang pas. (pengambilan gambar dari lapangan banteng)
n
nMohon kritik dan sarannya

Kategori
Arsitektur
Shooting Data
  • Aperture: f/4.0
  • Speed: 1/1600
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon PowerShot S3 IS *
  • Lensa: Canon Built-in / Standard *
  • Filter: UV + PL
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Stefanus Christianto (297)

16 tahun yang lalu

Siluetnya keren Pak. Tonenya mantap, gradasinya juga oke punya...Salam S3 IS

 Aris Priyo Susanto (10771)

16 tahun yang lalu

jadi kangen ama jakarta.....dulu saya pernah tinggal deket sini lho mas....

Foster Kurniawan (1224)

16 tahun yang lalu

Memang Om, disini banyak Object yang menghalangi kita susah banget mendapatkan clear Viewnya..Tapi Towernya juga Apik koq.. Wah kita sama2 pernah jadikan kathedral jadi Object kita nih, tak kasih nama "The Two Towers" Thanks FOS

 Azis Karuniawan (5213)

16 tahun yang lalu

siluetnya bagus... gradasinya orangenya sip

 Anthony Christiaan (5257)

16 tahun yang lalu

tone langit udah bagus, Pak, cuma sisi gelap di bawah nya terlalu dominan, mungkin crop saja bawah nya ... IMHO

Reyhan Kiay Demak (1851)

16 tahun yang lalu

se7... mnrtku anglenya sdh pas, siluet ok! tapi kesanya memang agak horor! overall it's nice pict!

Adji Ardhi (21)

16 tahun yang lalu

Siluet-nya keren nih, tone langit juga menarik.

 Rocky Pesik (13093)

16 tahun yang lalu

Ini sudah cukup bagus. Beberapa improvement yang bisa dilakukan: - kalau info aperture dan shutternya betul, kalau bisa diset aperturenya yang angka nya besar, speednya masih bisa diturunin lagi. Misalnya f/11. Akan lebih tajam hasilnya. - warnanya masih bisa diedit lagi. coba main-main dengan saturasi, color balance, hue dll.

 Willy Tikoalu, Dablekz (80745)

16 tahun yang lalu

Anglenya menurut saya pribadi [maklum masih belajar], sangat pas, pohon dibagian bawahtidak mengurangi keindahan fotonya. Siluetenya bagus, tone langitnya agak agak serem....he...he.. thank's for sharing.........salam......