Hard Worker 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Niccolas Lim (414)

Pas lage iseng2 hunting di museum kota, terus liat ibu tukang jamu yang memiliki point of interest, so di capture photonya... terus dimaenin tonenya sedikit biar lebih dramatis.. ^^

  • Nilai foto: 37
  • Dilihat: 93
  • Waktu upload: Rabu, 23 Mei 2007
  • Lokasi: Museum Fatahillah, DKI Jakarta, Indonesia
Kategori
Manusia
Shooting Data
  • Aperture: f/6.3
  • Speed: 1/320
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon canon EOS 350D *
  • Lensa: Sigma 18-200mm f3.5-6.3 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Lindung Bayu Kumara Tungga Dewa (3621)

17 tahun yang lalu

poto yg bagus!..suka BW&efek doff-nya!komposisinya yg obyek disebelah kanan mmg pilian posisi yg tepat, seperti dia heading u melangkah maju menatap masa depan dng optimis! *ciieee* love it!..salam ! :)

 Agus Sarwono (41532)

17 tahun yang lalu

Nice Shot....Suka banget sama tonalnya.....DOFnya juga keren....HI nya juga kentel banget...Saleum

 Yudhi Fardian (47517)

17 tahun yang lalu

Nice capture, tapi ada yg oe dibeberapa tempat, but it's still nice picture, salam

 Ali Hariono (4075)

17 tahun yang lalu

yupe poi da kena ...compo bagus ...objek jadi standout ..n bokeh juga ...nice shot, salam.

Shinta Tan (2412)

17 tahun yang lalu

pemilihan DOF yg tepat membuat POI jadi menonjol, foto BW yg humanis. mungkin bisa mainin kontras supaya tiang, tanah dan plastik di tangan si ibu bisa dibedakan satu sama lain IMHO. salam.

Mahendra Vijaya (1596)

17 tahun yang lalu

POI nya menarik, momentnya jg bagus, salam kenal...

 Rizqi R Mosmarth (4354)

17 tahun yang lalu

nice humanist capture...suka tone bwnya... aga oe di plastik tp ga tlalu masalah... salam