the Old Gears #2
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Vicky Tanzil (9464)
masi dengan salah satu detail Canonet ql-17..
- Nilai foto: 64
- Dilihat: 149
- Waktu upload: Kamis, 05 Apr 2007
- Lokasi: home, Jawa Timur, Indonesia
Shooting Data
- Aperture: A
- Speed: A
- ISO: 0
- Kamera: Nikon D80 *
- Lensa: Nikon 28-105mm f/3.5-4.5D IF *
- Filter: UV
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Elbert Sukandar (8788)
18 tahun yang lalu
gile... ni org jiwa artistiknya manteb bgt... hehehe.... keren... tone n DOF nya mendukung sekali oi... salam...

Yan Agusta Tanuatmaja (17472)
18 tahun yang lalu
bagaimana penawaran saya yang Rp.5 Milyar?, sudikah dilepas?, hahahaha...DoF e luasin sitik vik, baru sadar lek dof e suempit...kalaw tone nya mah jadul abis haha...

Geoffry Samuel (14757)
18 tahun yang lalu
keren banget.. GREAT LIGHTING... wah masih punya ya kamera antik itu..

Affrilyno (4719)
18 tahun yang lalu
hehhehe menarik nihh..tonenya emang bikin ini tambah oldies..well done...great idea..salam hangat selalu:-)

Arie FR (82511)
18 tahun yang lalu
Perfectly done. Keren abis. Salute, suka dengan detail2 seperti ini.