terpencil yang indah 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

DAS hulu citarum - jatiluhur. kampung Ciririp....saat air masih belum bertambah
njauh dari peradaban
nsunyi
ndamai
n.
n.
n.
n
nDate Time Original: 2007:02:03 13:25:42
nISO Speed Ratings: 100

  • Nilai foto: 32
  • Dilihat: 157
  • Waktu upload: Jumat, 09 Mar 2007
  • Lokasi: Ciririp-Purwakarta, Jawa Barat, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/4.0
  • Speed: 1/250
  • ISO: 0
  • Kamera: Sony Panasonic Lumix DMC FZ5 *
  • Lensa: Built-in / Standard *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Muhamad Yoddy Saputra (70635)

17 tahun yang lalu

View yang menarik, Salam ti Bandoeng

 Pramudya Bondan Irawan (10808)

17 tahun yang lalu

Pemandangan yang luar biasa .... diambil dari angle yang tepat, jadi menghasilkan komposisi life scene yang enak di pandang. Moment di pagi harinya dan tone nya bikin sejuk. Bravo !

 Wredy Septiady (74709)

17 tahun yang lalu

asik nih viewnya tonenya natural sekali

Muhammad Rafiq (306)

17 tahun yang lalu

Kesan terpencilnya kuat banget, terutama karena batu-batu yg tersebar rata dan kabut yg menutupi semak yg jadi horison.

 Januar Arief (5572)

17 tahun yang lalu

warnanya bagus.. sejuk dan natural.. gambarnya tajam.. nice pic ^^ salam

 Anggiawan Pratama (8465)

17 tahun yang lalu

great scenery..kaya lukisan^^