..::The 2nd Bridge View::..
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Norman Yanuar S (8813)
Date Time Original: 2006:12:16 07:22:33
nISO Speed Ratings: 200
n
nStock lama, dari IR diBWin di PS. smoga bisa dinikmati. Mohon kritik dan sarannya. Salam.
- Nilai foto: 73
- Dilihat: 120
- Waktu upload: Kamis, 08 Feb 2007
- Lokasi: Batam, Kepulauan Riau, Indonesia
Shooting Data
- Aperture: f/4.5
- Speed: 1/8
- ISO: 0
- Kamera: Nikon D50 *
- Lensa: Nikon 18-200mm f/3.5-5.6G IF ED DX VR *
- Filter: Cokin P007
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Indra Martino (24503)
18 tahun yang lalu
Waaaaa....yg ini kereeen abisss Pak ! olahannya cantik, top !

Annisa Ni Ketut Ayu Yulia H (284)
18 tahun yang lalu
Wuihhhh... langitnya asik bener... kayak lukisan nih...

Luqman Hakim (14146)
18 tahun yang lalu
Tone-nya nggak biasa dan nggak alami. Berbeda banget kalo maeninnya pake WB dan PS. Tapi ini pake filter IR ya Mas Norman... Tapi viewnya emang cantik.

Feb Sumandar (23599)
18 tahun yang lalu
B/W IR tone-nya keren banget bro.... salam dari Jakarta...! -fs-

Willy Tikoalu, Dablekz (80745)
18 tahun yang lalu
Saya terpesona sama sky tonenya, kalau bagian landnya apa tidak terlalu gelap? tapi itu selera loh Pak. thank's for sharing good photo

Widi K. Purwanto (1612)
18 tahun yang lalu
Cantik berathhhh!!! It's so perfect pak! olahannya juga muantebh! keren deh pokoknya!

Bukit Rahardjo (16642)
18 tahun yang lalu
unique IR scenery captured by this picture...great composition and execution...great shot mas Norman...salam