P o t r e t P e t a n i
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Afriyandi Amin (1856)
Lagi mau moto model...dalam perjalanan ketemu sama pak tani yang lagi membajak...jadi berhenti bentar bikin potretnya pak tani...:-)
rn
rn
rnThanks for coming and happy new year to u all :-)
- Nilai foto: 65
- Dilihat: 162
- Waktu upload: Selasa, 02 Jan 2007
- Lokasi: Jawa Barat, Jawa Barat, Indonesia
Shooting Data
- Aperture: f/5.6
- Speed: 1/500
- ISO: 0
- Kamera: Canon canon EOS 350D *
- Lensa: Canon EF 70-200mm F/4L USM *
- Filter: Hoya UV
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Ayub Ndaru, NSP (29716)
18 tahun yang lalu
ah sama aja ring merah sama ring emas gw .. ehehhehe.. nice humanis pic broer ... lovely angle and lovely expresion .. nice.. (sambil uhuk2 batuk) ..

Dani S. (24115)
18 tahun yang lalu
Momennya ok. Komposisi juga ok. Tumbuhan di FG agak mengganggu. Happy new year.

Harry Mulyadi (4978)
18 tahun yang lalu
Cakep HI nya, tonenya juga apik & nice angle. Cuma sayang sedikit petaninya pada kondisi senyum, jd terkesan seperti model (imo). Salam

Billy Lim (16958)
18 tahun yang lalu
nice moment and good color compo. salam kenal and salam dan selamat tahun baru 2007 semoga selalu hadir di FN...

Ian Juanda (43591)
18 tahun yang lalu
moment yang bagus, ekspresinya juga cukup menawan... hasil lensanya bagus..! ditunggu foto modelnya...