.: MERRY X'MAS - 2006 :.  


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Merry X'mas 2006 and Happy New Year 2007 .......
rn
rnjadi ceritanya/konsepnya dalam gambar yang sekarang dihebohkan itu, begini: SALIB itu menggambarkan/mewakili symbol kekristenan yang merayakan DAMAI NATAL itu sendiri sedangkan mimik penari BALI dengan tone/warna warni kostumnya itu menggambarkan KECERIAAN TAHUN BARU yang biasanya begitu meriah dirayakan diseluruh dunia, buat orang orang di Singapore juga dirayakan dengan pesta kembang api. Isolasi penari dari BG yang dibuat bw ya sudah jelas untuk menonjolkan efek warna warni/keceriaan itu sendiri?.. Nah semoga dengan adanya penjelasan ini rekan rekan yang masih bingung dengan konsep yang saya buat dalam karya tersebut bisa sedikit lebih mengerti dan terpuaskan dengan jawaban saya ini.
rn
rnThis picture is dedicated to everybody who believe in KARMA.
rn
rnIf you have time read this threads:
rn01. http://www.fotografer.net/isi/forum/topik.php?id=557036rn02. http://www.fotografer.net/isi/forum/topik.php?id=557939

  • Nilai foto: 1027
  • Dilihat: 2529
  • Waktu upload: Senin, 18 Des 2006
  • Lokasi: Grand Bali Beach Hotel, Bali, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/5.6
  • Speed: 1/60
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon canon EOS 350D *
  • Lensa: Canon *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Ariyanto (4186)

17 tahun yang lalu

Kerenn.... tajamm... n isolasi yg manis... keceriaan dan natal... masuk idenya...

Yakub Solihin (114)

17 tahun yang lalu

hm... isolasinya keren bgt..

Theopilus S. (2385)

17 tahun yang lalu

Perpaduan antara agama dan budaya yang menarik... salut

 Widya Wardani (21106)

17 tahun yang lalu

pantes lah kl jadi FPE...fotonya sesuai dengan judul..kostumnya keren ya mba colourful banget..pokoknya bagus lah semua muanya..hehehehe..salam :)

 Wenny Lusianawaty (5935)

17 tahun yang lalu

colourfull buanget, upload pertama langsung FPE... TOP DECH ^_^, upload terus yach...-wenwen-

 Dante S Nugroho (15292)

17 tahun yang lalu

konsep yang indah dan pas sekali dengan nuansa keceriaannya. Pandai menari ya mba...salam.

Andrianus Hendrawan (2703)

17 tahun yang lalu

kren2 momentnya nih

 Dian Sofianty Pratiwi (8688)

17 tahun yang lalu

wah isolasinya menuarik! :) lho mbak Indy foto2nya pada kemana? kok tinggal satu? dulu kan ada yang small yacht? ... :) salam hangat

Tjok Agung Yavatrisna Vidyaputra (55)

17 tahun yang lalu

ngerti banget ma konsep ni foto... 6 jempol utk foto ini... bagi2 ilmu oldig nya biar mantab gt donk..

AK Jailani (3050)

17 tahun yang lalu

luar biasa foto ini, salut gueeeeeeeeeeee..salam kenal

I Made Iwan Darmawan (3)

17 tahun yang lalu

foto ini sederhana. karena sederhana foto ini jadi kuat. pesan yang ingin disampaikan fotografernya tidak muluk-muluk nampaknya, sebuah pesan damai tanpa "neko-neko."

Isabella Simanjuntak (935)

17 tahun yang lalu

kurang suka krn gelap... kenapa salibnya gelap sih? kalo liat foto ini, kesannya, yg ditonjolin kan penarinya... jd, kalo judulnya met natal,knp salibnya dijadiin background> met natal deh....

Joze Arimatea Pranatha (3152)

17 tahun yang lalu

keren banget tone dan komposisinya dan tema yang benar-benar menarik salam...

Jovita Lee (566)

17 tahun yang lalu

such a great compo and a meaningful pic

 Irsam Soetarto (9143)

17 tahun yang lalu

Emang oldignya nggak tahan ....

Novianto Indramawan (589)

17 tahun yang lalu

mantep boss

 Stefano Salomo (4305)

17 tahun yang lalu

mmm...alus.unik.!!

 Maria Roeslie (5199)

17 tahun yang lalu

idenya oke banget.... salam

 Bambang Noroyono SH. (12903)

17 tahun yang lalu

OK Concept nya ...

Estoe (2649)

17 tahun yang lalu

konsep yang menarik...hanya sayang BWnya kurang mantap...imho loh, tp tone penari nya tajem. keren boz

Rahmatullah Akbar (784)

17 tahun yang lalu

nice moment tuh...keep upload ya

 EA Adoracion (18210)

17 tahun yang lalu

patut FPE, bagus fotonya! Salut! Selamat Tahun Baru 2007 ya

 Sis M (5783)

17 tahun yang lalu

dari keterangannya foto ini terkonsep sekali, semoga tujuan kerukunan antar umat beragamanya di tanah air kita bisa tercapai di tahun 2007 yang tinggal beberapa jam mendatang.

 Harris Tanu (19898)

17 tahun yang lalu

wah nice konsep sip deh salam damai merry christmas

 Feri Latief (10508)

17 tahun yang lalu

Pesannya bagus ya...