Salib 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

ISO Speed Ratings: 100
n
nTengah malam, Ndak bisa tidur.... mikirin penatnya masalah yang tiada kunjung surut.... dari pada setres... mendingan nyoba moto pake magnifying lens... lumayan susah juga nemu-in fokus yang pas... hasilnya soft semua... cuman ini yang rada lumayan... yah.. moga berkenan buat semua yah... Salam jepret

  • Nilai foto: 47
  • Dilihat: 141
  • Waktu upload: Selasa, 31 Okt 2006
  • Lokasi: Rumah,
Shooting Data
  • Aperture: f/1.8
  • Speed: 1/4
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon canon EOS 350D *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Agus Superiadi (57074)

17 tahun yang lalu

nice BW...kalo detail wajah bisa lbh jelas pasti lbh dramatis...

Desy Budi Utami (1796)

17 tahun yang lalu

croppingnya ok, jadi komponya menarik. efek softnya bikin adem. salam

 Michael L. Aleng, MiChX (4257)

17 tahun yang lalu

dofnya ok nih, pemilihan tone bw nya bikin lebih dramatis.. anglenya gw suka..salam dari papua, shalom :)

 Weldi Purwanto (10786)

17 tahun yang lalu

BW-nya mantab Ton... DOF & anglenya oke punya... Begagang ada gunanya...kayak lagu dangdut...he...he... Salam..V,

 Rahadianto Tjandra (4139)

17 tahun yang lalu

DOF yang keren. Gambar yang luar biasa.

 Christovita Wiloto, SI PEMULA (32085)

17 tahun yang lalu

BWnya asyik....kompo, lighting, konsepnya ..........asyik....semoga stressnya cepat berlalu...........salam kenal

 Lukas Setiaatmaja (10626)

17 tahun yang lalu

Komposisi dan idenya bagus, pak. Salam.

 Mike Loke (11717)

17 tahun yang lalu

luv the shadow ,only abit dark,imho

 Peter Wang (5097)

17 tahun yang lalu

Nice angle, DOFnya keren, mungkin faktor loopnya juga ya. Kreatif.

 P.Made Andi Suryawan (7184)

17 tahun yang lalu

Cropingnya passs, sempit tp tetap sedap di mata. Angle-nya jg pas..