R.A.P.U.H
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Didik Wijayanto (4884)
Nyoba2 still life, pake window lighting aja. PS buat crop, curve, level, usm & resize. Maaf kalo noise agak banyak, soalnya iso pake 1600, mataharinya lg gak bersahabat.
- Nilai foto: 32
- Dilihat: 101
- Waktu upload: Selasa, 01 Aug 2006
- Lokasi: Rumah, Batam, Kepulauan Riau, Indonesia
Shooting Data
- Aperture: f/4.0
- Speed: 1/20
- ISO: 0
- Kamera: Nikon D70 *
- Lensa: Nikon 50mm f/1.8D AF *
- Filter: UV
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Arneta Punto Oklamay (141)
18 tahun yang lalu
kombinasi warna n komponya menarik Mas, blur + noise yg lbh kentara di blakang bikin kerasa lbh asik, ga sekedar blur, tp menurut saya judulnya kurang cocok, buat saya kurang terlihat R.A.P.U.H Conceptnya Ok, saya jd terinspirasi, Makasih Mas.. :)

Imam Cahyanto (19080)
18 tahun yang lalu
konsepnya ok juga nih...noisenya gak begitu kentara kok...salam