a stunning performance
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Chandra Purnomo (3507)
kusi ditata satu2 sambil berakrobat diatasnya
- Nilai foto: 19
- Dilihat: 73
- Waktu upload: Kamis, 11 Mei 2006
- Lokasi: southbank, Australia
Shooting Data
- Aperture: f/5.6
- Speed: 1/10
- ISO: 0
- Kamera: Nikon D50 *
- Lensa: Nikon 18-55mm f/3.5-5.6 DX AF-S *
- Filter: uv
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Adiatma Y.M Siregar (7100)
19 tahun yang lalu
Momentya pas bgt, jadi tegang juga neh ngeliatnya...kalo contrastnya dinaekin lg gmana Mas, buat nurunin noise..SIP!

Johan Ramandias (6407)
19 tahun yang lalu
sip3x akrobatnya...mungkin bg nya yang agak mengganggu,,,kadang objeknya dah bagus...eh bgnya g dapet yg pas...tapi great moment kok...lagi2 salam D50