Gigit Topi
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Roy Winata (1588)
Ansellia giginya gatal, suka gigitin apa aja.
nEditing: warna, kontras, cropping, grain.
- Nilai foto: 22
- Dilihat: 170
- Waktu upload: Rabu, 03 Aug 2005
- Lokasi: Villa Istana Bunga, Lembang, Jawa Barat, Indonesia
Shooting Data
- Aperture: f/2.8
- Speed: 1/25
- ISO: 0
- Kamera: Canon PowerShot S1 IS *
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Kurnia Wijaya (22855)
19 tahun yang lalu
moment nya asik nih anak nya lucu banget di buat tone gini jg ok

Bernard Juniardy,Beben (50050)
19 tahun yang lalu
Sepia artistik, fokus tajam, komposisi sdh seimbang, expresi obyek menarik, cahaya sdh pas.

Vega Ryanto (2176)
19 tahun yang lalu
suka lihat komposisinya. buat saya cukup baik, hanya bola mata terlalu gelap. nice.

R Muhammad Shiddiq (16867)
19 tahun yang lalu
memang rada susah yach omm ... kalau ngambil anak kecil, mungkin cuma buat dokumentasi pribadi, tapi bukankah disitu tantangannya btw kompo sich ok .... met hunting yachh ommm....