Lautan Manusia 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2004:11:18 07:00:47rnISO Speed Ratings: 64 --- Pertama kali ke Pangandaran, bangun pagi mau foto pantai yg tenang, cukup shock lihat pantai sudah penuh sesak oleh manusia. Diambil dari menara pengawas pantai, sengaja dibuat potrait, untuk memberikan kesan penuh dari darat sampai ke laut.

  • Nilai foto: 47
  • Dilihat: 137
  • Waktu upload: Jumat, 06 Mei 2005
  • Lokasi: Pangandaran, Jawa Barat, Indonesia
Kategori
Manusia
Shooting Data
  • Aperture: A
  • Speed: A
  • ISO: 0
  • Kamera: Sony Cybershot DSC-F828 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Fitri Yanti (7874)

19 tahun yang lalu

hehehe iya stuju, where is waldo ? ... momentnya pas bener, warna² ceria jg mendukung. cool! ^_^

 Andy Harsanto (11006)

19 tahun yang lalu

Wah ini menarik sekali shotnya... kapan ke sana : ) kalau dibikin BW lebih ok biar lebih simple dan lebih kuat poi nya

fatoni S (35)

19 tahun yang lalu

judulnya pas sekali...

Arief Faizal (1379)

19 tahun yang lalu

Pangandaran pada saat liburan apalagi lebaran emang luar biasa penuh, suasana pantai kayak pasar...., warna-warni pengunjung menambah kesan ramai, bagus.

Dedi Junaedi (2082)

19 tahun yang lalu

Keren nih potretnya. Pas banget ama judulnya

 Merdi Tiara Uriko (18164)

19 tahun yang lalu

tema pas banget sama momennya.nice shot !

 Raiyani Muharramah (67293)

19 tahun yang lalu

wah timingnya pas banget, keliatan rame dan penuh sesak terus berkarya kapan2 ajak saya ya ke pangandaran:))

 Palty Osfred Silalahi (44490)

19 tahun yang lalu

hahahaha....shock nih yeh???? kalau mo dapet yang tenang dipangandaran harus tengah malem om brian.......keren portraitnya...salam

 Friedrich V. Himawan, Victor (34066)

19 tahun yang lalu

Rasanya format landscape akan bisa lebih bercerita.... imho

 Igor F Firdauzi (185236)

19 tahun yang lalu

where is wally di tempat lain jadi where is waldo unik anglenya