1-Mei-2005
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Antony Nababan (3507)
Hasil jalan-jalan di s`pore bersama FNers S`pore...
nKritik dan sarannya...Trims
nAgak kotor lensanya abis kehujanan...
- Nilai foto: 28
- Dilihat: 190
- Waktu upload: Senin, 02 Mei 2005
- Lokasi: Singapore, Singapore
Kategori
WisataShooting Data
- Aperture: f/16.0
- Speed: B
- ISO: 0
- Kamera: Nikon D100 *
- Lensa: Sigma 15-30mm f/3.5-4.5 DG *
- Filter: N/A
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Joko Nugroho (6053)
20 tahun yang lalu
Landscapenya dapet nih, komplit deh kebang apinya. Salut dan salam / joko.

Henry Krisdani, DAnie (12371)
20 tahun yang lalu
Wah... dpt sisi sblh esplanade dan merlionnya juga... lensanya wide bgt ya... :) nice shot Mas.. ini Danie yg tadi malam :) SAlam...

Bernard Juniardy,Beben (50050)
20 tahun yang lalu
Fokus tajam serta cahaya sdh pas, komposisi sdh seimbang, moment mengesankan.

Andri Irawan, Billitone (72159)
20 tahun yang lalu
Angle dan eksekusi bagus....nice pic. asapnya memang menyebalkan....I was there too...