Borobudur 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2003:12:22 16:24:36rn

Shooting Data
  • Aperture: f/2.8
  • Speed: 1/1000
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon PowerShot S40 *
  • Lensa: Canon Built-in / Standard *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Andi Sucirta (72130)

19 tahun yang lalu

gambar rada kurang sharp ya?... awan terlalu penuh, ada obyek lain kelihatan selain obyek utama (orang), diolah dikit di PS pasti mantep, garis besar its okay

 Dany Kartiono (20924)

19 tahun yang lalu

bagaimana kalo pas menjel;ang sunset...

Umul Hidayah (299)

19 tahun yang lalu

Komposisi biasa-biasa aja. mungkin lebih baik diambil pagi hari saat cuaca bagus dan terlihat lebih dramatis

 Fr. Edy Santoso, Singomoto (189664)

19 tahun yang lalu

sedikit kurang tajam ... memang sulit untuk mencover semua bagian candi .. apalagi lensanya juga kurang wide ... mungkin lebih mundur akan sedikit membantu .. nice try .. salam,

 Rini Saputra (2661)

19 tahun yang lalu

IMHO, kayaknya agak maksa nih masukin seluruh borobudur dalam 1 frame, posisi dan sudut pengambilan kurang menarik. ditambah cahaya yg flat, hasil foto-nya kurang greget. kalo posisi di candi kayak begini, lebih menarik foto bagian/isi candi, stupa, relief. sore atau pagi lebih baik daripada tengah hari bolong. kita beruntung di FN banyak banget foto borobudur (hasil hunting teman-teman FN). kita bisa belajar banyak. search aja foto-nya.

 Yoseph Budiyanto (4505)

19 tahun yang lalu

Sdh baik fotonya, hanya saturasinya kurang dinaikkin dikit aj..

 Chairul Anwar (10381)

19 tahun yang lalu

+Obyek menarik. -Mungkin lebih bagus kalau diambil lebih pagi dan dengan diafragma yang lebih kecil sehingga detail candi dan reliefnya lebih terlihat....imho