Net Spider Flower
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Andreas Antonius (787)
Belajar Makro .... ngak sengaja ada bunga yang diselimuti jaring spider, PS auto level, cropping.rnSilahkan masukan dan komentarnya. Terima kasih
- Nilai foto: 71
- Dilihat: 196
- Waktu upload: Senin, 23 Aug 2004
- Lokasi: Lembang Bandung, Jawa Barat, Indonesia
Shooting Data
- Aperture: f/3.0
- Speed: 1/1000
- ISO: 0
- Kamera: Sony Panasonic Lumix DMC-FZ10 *
- Filter: n/a
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
20 tahun yang lalu
Bagus bangat.. memang anda tepat sekali mengambil moment ini

Christian Gunawan (3952)
20 tahun yang lalu
makronya sih dah mantep deh sayang memang warna objek agak OE but still nice makro salam

M. Zamkhani (60278)
20 tahun yang lalu
Betul-betul udah bagus. Burn dikit dgn PS dapat menambah apik lagi kali ye....

Bernard Juniardy,Beben (50050)
20 tahun yang lalu
Dari segi fokus expose tajam serta pencahayaannya sdh pas, komposisi sdh seimbang, good moment.

Qiu (9885)
20 tahun yang lalu
Uih..kameranya bagus euy! Eh yang motonya juga hebat deng! Menurut saya sih saturasi masih bisa dimainin, lalu shapness juga. Burning dikit belakangnnya juga kayaknya tambah bikin timbul object.

Heru Fathurohman (15444)
20 tahun yang lalu
obyek yg menarik, dof-nya pas, tapi IMHO sedikit OE. perlu hati2 memakai auto level, spt kata Robby, kadang2 bisa bikin bagus tapi kadang2 bisa juga bikin nggak bagus.

Endramawan Suroto (33170)
20 tahun yang lalu
Objeknya menarik, judulnya nyambung, di tumblain kirain bener ada spidernya. Agak OE rasanya, semoga berkenan.

K. Amadhea Irdam, Kai (48127)
20 tahun yang lalu
tajam banget.. keren! setuju dgn bang Robby soal saturasi =)

Robby Yanto Sudjana (21995)
20 tahun yang lalu
makro yang bagus, tajam dan fokus, mungkin lebih bagus lagi kalo saturate warna dinaikkan dikit, soalnya kalo di auto level dgn PS seakan-akan ada lapisan warna yang hilang dari suatu foto. (kadang-kadang bisa membuat warna lebih bagus atau juga lebih kurang natural)