Menuju Pulau
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Robby Satya (2607)
Dalam perjalanan menuju pulau condong - lampung selatan.rnDate Time Original: 2004:07:04 13:05:16rn
Shooting Data
- Aperture: f/5.6
- Speed: 1/500
- ISO: 0
- Kamera: Canon PowerShot A80 *
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Wicak Soegijoko (1560)
20 tahun yang lalu
bagus.... kombinasi warna2nya asik... sayang langitnya agak overcast ya ? -salam, wicak

Goenadi Haryanto (69924)
20 tahun yang lalu
Kalau sudut pengambilannya lebih atas, gunung di latar belakang lepas dan kedalaman/jaraknya lebih terasa.

Bernard Juniardy,Beben (50050)
20 tahun yang lalu
Dari segi komposisi sdh baik dan benar, fokus tajam serta pencahayaannya sdh pas. warna tajam, good shoot.

aGusti aWan aRie (4712)
20 tahun yang lalu
chaptured dan komposisi yang berani ...unik...cantik...tajam ..salam

kris martin (5450)
20 tahun yang lalu
angle nya menarik, boleh dinaikin dikit kali yah camera nya ... sayang warna langit agak sedikit keliatan mendung, nice shot!