Suatu Pagi Di Jalan Rajiman (2)
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

AB Seta (5486)
sambungan yang lalu....rndari aslinya digital di set BW....
- Nilai foto: 253
- Dilihat: 334
- Waktu upload: Jumat, 07 Mei 2004
- Lokasi: Jalan Rajiman, Bandung, Jawa Barat, Indonesia
Kategori
PerkotaanShooting Data
- Aperture: n/a
- Speed: n/a
- ISO: 0
- Kamera: Canon PowerShot G2 *
- Lensa: Canon Built-in / Standard *
- Filter: none
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

agus purwoko (46)
21 tahun yang lalu
bagus banget, membangkitkan memori di bandung (kenangan lama..) salut !

Fritz Primadya (15086)
21 tahun yang lalu
hebat.. Semburat sinarnya terekam sempurna bgt !! Met morning, good pagi.....

Rizaldi K. Ridwan (6314)
21 tahun yang lalu
sudut pengambilan menghasilkan komposisi yang sangat menarik. keindahan suasana paginya terekam sangat baik format B/W menambah sentuhan artistik tersendiri ...

Widarto Adi, darto (13411)
21 tahun yang lalu
IMPRESIF! aku suka mood pagihari yang ditampilkan foto ini, so calmine, relaxing..ahh! segar rasanya..

Wing Bhramono (5150)
21 tahun yang lalu
cakep amat .... kaya bandung jaman dulu, kaya masih ada kabut ....

Kusno Wurdiatmoko (2576)
21 tahun yang lalu
weiii.... geningan rajiman teh bisa dijieun alus kieu,kumaha ngadamelna ieu teh,sae pisan wilujeng....

Satria Yudistira (128)
21 tahun yang lalu
Geus lila urang ge hayang motret moment jiga kieu tp can aya waktu wae, well done!! alus pisan!!!

Dahono Fitrianto (7655)
21 tahun yang lalu
Sudah lama pgn bikin foto kayak gini... Kesannya syahdu dan romantis.. BW yg kereeenn..