Kawanku Fajri
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Aryono Huboyo DJATI (127032)
Kategori
ManusiaShooting Data
- Aperture: n/a
- Speed: n/a
- ISO: 0
- Kamera: Leica *
- Lensa: Leica leica *
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Fotografer sedang dalam suspend/verifikasi identitas/verifikasi e-mail. Foto tidak bisa dikomentari

Robby Suharlim (4441)
21 tahun yang lalu
komposisinya bagus modelnya ekspresif cahanya juga pas,masih menyisakan bayangan di wajah sang anak. mantap.

Fajar Widharta (7360)
21 tahun yang lalu
Nice glow buat point of interest (salah satu foto yang cocok untuk dodging glow), yang sebetulnya terlihat kurang adalah langit di kiri atas dan sedikit kanan atas (mungkin hanya masalah selera), yang kurang seimbang gelapnya dengan overall foto (mata saya jadi terbawa selalu ke point tersebut), sedikit burning akan membuat foto ini jadi lebih sempurna...=)

Yoni Tan (13785)
21 tahun yang lalu
Sebetulnya sih lebih suka format landscape supaya lebih keliatan surroundingnya tetapi ini juga caem kok. Tapi kok syeyem juga yah anak kecil maennya di pekuburan.

Oktavia Sukma Burnama (55626)
21 tahun yang lalu
Bagus om, aku suka eksfresi keceriaan bocah dan warna hitam putihnya.... Nice pic....

Saelan Wangsa (141012)
21 tahun yang lalu
cantik.. suka dengan bayangan dan lighting diwajah sang anak... sepertinya artistik sekali