" Kisah Percintaan Si Teko Yang Bertepuk Sebelah Tangan " { Ku Dekati, Kau Menjauh }  


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

bg make karton putih.........pencahayaan memanfaatkan cahaya matahari pagi........dan merupakan gabungan 2 foto, retouch dikit make ps.........selamat mengkritik...thanks kritiknya...........:)

Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: 1/250
  • ISO: 0
  • Kamera: Minolta Dimage Z1 *
  • Lensa: Konica Minolta Built-in / Standard *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Husein (19638)

19 tahun yang lalu

kreatif.. eksekusinya juga bagus banget

 Boentara Prajitno (110337)

20 tahun yang lalu

Konsep menarik, kreatif, komposisi bagus, nice simplicity

 Rendra Hernawan (2335)

20 tahun yang lalu

simplicity yang cantik..

 Akhmad Sutrisno (80477)

20 tahun yang lalu

sederhana tajam...kompoosisi bagus

 An Echu Malik (3536)

20 tahun yang lalu

aban rio makin keren ajah. punya punya agama baru nih ?

 PC Suhartono (38432)

20 tahun yang lalu

rapih....well done.

Melissa Lee (1566)

20 tahun yang lalu

idenya bagus, simple kreatif, tapi teko yang bawah kurang menunjukkan maksudnya

Utomo Satriarso (586)

20 tahun yang lalu

background kurang mendukung...

Andri P. Rivai (3553)

20 tahun yang lalu

Nice concept, kreatif, komposisinya ok, great shot, nice pic

James Bintoro (1652)

20 tahun yang lalu

kreatif.. menarik... tajem...

 Barry Kusuma (61780)

20 tahun yang lalu

konsep dan idenya sangat menarik, foto yang bagus sekali..

 Yoni Tan (13785)

20 tahun yang lalu

Salut nih atas idenya krn dengan simple object bisa dimainkan utk suatu konsep yang matang. Mungkin yang kurang sreg itu karena merupakan gabungan dari dua foto dan juga keadaan sekitar yang "terlalu" bersih sehingga kesannya malah tidak alami dan terlalu rapih. Kedua tentang bayangan pada poci itu sendiri yang krn terjadinya shadow tidak pada angle yg sama sehingga menjadi agak aneh. Ketiga mungkin mengenai penempatan dua poci itu yang agak kurang enak dipandang juga. Mungkin bisa dicoba posisi dan angle lainnya dan mungkin sebisa mungkin menggunakan PS untuk kolase terutama jikalau ada permainan letak bayangan yg cukup dominan. Semoga berkenan.

 Tjatur Apriliawan (22170)

20 tahun yang lalu

Penggunaan PS-nya gak mubazir.....bisa bikin cerita yang cantik. Menarik sekali....

 Budi Rachman (8679)

20 tahun yang lalu

Still objek yg sangat menarik.. suka sekali komposisinya...

 Pramudo Gunardono (13671)

20 tahun yang lalu

ide unik dan kreatif, lighting pas banget, dan komposisi yang menarik... well done !!

 Herumanto Moektijono (15429)

20 tahun yang lalu

Idenya lucu...tapi karena poci yang bawah tidak satu titik mata dengan yang atas,jadinya agak seperti tempelan dan kehilangan korelasi ' ku dekat kau menjauh' nya....imho,salam

gina trisia (362)

20 tahun yang lalu

ide unik n sangat kreatif, ditambah teh tong ji......simple but really2 nice, judulnya aku suka....

St. Ardo Winoto (270)

20 tahun yang lalu

lucu menarik kreatif

 Bambang E.Ros (36444)

20 tahun yang lalu

Kreatif, imajinatif, fariatif...

 Andika Priyatama (9011)

20 tahun yang lalu

Kreatif.... komposisinya sip.... sip dan bercerita cocok ama judulnya......

 Phillip Christian (5811)

20 tahun yang lalu

menarik.. touchingnya rapih

 kiki ferdy (5477)

20 tahun yang lalu

Lucu dan kreatif. Apik mas.

 Nur Muhammad Yasin (7763)

20 tahun yang lalu

kreatif mas..!

 M. Jeffry Hanafiah (4833)

20 tahun yang lalu

simple... but nice. cmn menurutKu hontras warna terlalu tinggi niy..

ardian m (731)

20 tahun yang lalu

io kreatif sekali.........detail dan lightingnya mantep...........bg high key juga ok.......