~nyanyian senja di sunyi telaga~ 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Didik Witono (10876)

satu scene langit sore dengan refleksinya dari tepi telaga. Untuk mendapatkan speed 1/15 ,indikator ASA saya turunkan jadi ASA50 (kamera saya tidak ada manual adapternya).

  • Nilai foto: 61
  • Dilihat: 413
  • Waktu upload: Kamis, 15 Jan 2004
  • Lokasi: Telaga Gading Serpong, Banten, Indonesia
Kategori
Landscape
Shooting Data
  • Aperture: f/5.6
  • Speed: 1/15
  • ISO: 0
  • Kamera: Olympus OM 10 *
  • Lensa: Olympus Zuiko 28mm f/3.5 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 PC Suhartono (38432)

20 tahun yang lalu

cantik sekali Kak...well done.

 Daniel K Halim (17970)

20 tahun yang lalu

jatuh cinta ama warnanya...

 Phillip Christian (5811)

20 tahun yang lalu

gradasi warna langit yang begitu indah..

 Kikin Hamzah Mutaqin (19706)

20 tahun yang lalu

Warna-warni senjanya terekam indah. Rerumputan memberi aksen manis. Agak grainy dikiit.

 Juliana Hashir (20370)

20 tahun yang lalu

Refleksi dan warna indah walaupun bagian kiri dikit gelap.

Poer Subagya (3119)

20 tahun yang lalu

saya suka foto ini, selain komposisinya Ok, yang paling menonjol adalah bagaiman anda merekam warna langit. sip.

 Henri Suryanto (7966)

20 tahun yang lalu

Awan yg dramatis, komposisi menarik, dan tajam.

 Jeffry Surianto (32925)

20 tahun yang lalu

indah pemandangan dan refleksinya, great shot Mas.

 Rahadi Lukita (28643)

20 tahun yang lalu

Komposisi yang menarik dan gambarnya mirip sekali dengan lukisan, gambarnya juga tajam. Good shot !

 Ferrij Lumoring (5880)

20 tahun yang lalu

Nice shoot. Ternyata di Serpong ada object yang bagus juga ... :)

 I Putu Eddy Irawan, iPEI (466)

20 tahun yang lalu

Komposisi yang menarik. I like that.

 Saelan Wangsa (141012)

20 tahun yang lalu

nuansa awannya bagus

Antotis Syafei (3757)

20 tahun yang lalu

awan senja dan refleksi yang cantik..