Indah Warnamu... (Cendrawasih) 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Cukup lama juga berkejar-kejaran dengan mahluk cantik ini. Akhirnya dapat juga angle yang lumayan bagus untuk mengabadikan burung yang lincah ini, tapi sayang bagian ekor tertutup dahan.

  • Nilai foto: 30
  • Dilihat: 195
  • Waktu upload: Selasa, 13 Jan 2004
  • Lokasi: Taman Safari, Cisarua,, Jawa Barat, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: A
  • Speed: A
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon F75D *
  • Lensa: Sigma 70-300 mm APO Macro Super II *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Lonna de Wanna (7332)

20 tahun yang lalu

Nice shot......as nice as the bird's colour.

Agus Fitriandi (andieChiba) (2410)

20 tahun yang lalu

duhh kak objek menarik nehh tapi iya kak sayang ekornya jadi kurang detail (karena OE dan terhalang dahan tuhh )..salam

 Budi Rachman (8679)

20 tahun yang lalu

Objek anda cukup menarik

 Very Wirawan (35735)

20 tahun yang lalu

obyek yang menarik dan cantik ... yang kurang hanya pemilihan angle dan komposisi saja agar obyeknya terlihat menonjol ..... imho

 Jeffry Surianto (32925)

20 tahun yang lalu

indah sekali cendrawasihnya, warna yang bagus dan alami,nice.

 Darwin Pangaribuan (13907)

20 tahun yang lalu

Memang cantik foto burung ini, hemat saya batang besar di kanan agak menonjol. BG tidak seragam ada blur ada tidak blur. Usaha yg sabar untuk mengambil moment ini. Nice picture, salam

 Rahadi Lukita (28643)

20 tahun yang lalu

Komposisi yang menarik dari angle yang unik, saturasi warna masih bisa ditingkatkan agar bisa lebih sempurna - IMHO. Good shot !

 Johannes Wongkar, Joe (5028)

20 tahun yang lalu

emang sayang dahannya .. tapi masih tetap cantik cendrawasihnya ..