P A T H 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Ray Dave (25060)

Salam dan thanks buat Kritikannya !

  • Nilai foto: 102
  • Dilihat: 250
  • Waktu upload: Minggu, 07 Des 2003
  • Lokasi: Central Park (#252#),
Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: 1/50
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 300D *
  • Lensa: Canon EF 28-200mm f/3.5-5.6 USM *
  • Filter: -
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Bill W. (471)

20 tahun yang lalu

IMHO, agak over-exposed, walaupun framing cukup baik, tidak ada point of interest di foreground dan background.

 Dian Rosita (2450)

20 tahun yang lalu

frame dan pencahayaan yang bagus. Komposisi jalan dan pohon yg berakhir di sebuah rumah di ujung jalan, juga menarik. Nice idea, kreatif :)

 Triyudha Ichwan (33106)

20 tahun yang lalu

nice concept perbedaan cahaya menjadi artistik kontras dan tajam

 Anthony Yang (10145)

20 tahun yang lalu

nggak suka dgn lampu2 yg menghalangi rumah di belakangnya....andai saja suasana bisa berkabut seperti di foto anda terdahulu....versi b/w mungkin akan lebih baik menginggat saturasi warna tidak mencolok....ide penempatan unsur manusia juga oke tuh...

Mukh. Zazuli K. (452)

20 tahun yang lalu

bagus Pic, frame jd mata tertuju pada pemandangan di tengah terowongan, Cakep coba ada orangnya biar + hidup suasananya. salam!

 Tanti Johana (37658)

20 tahun yang lalu

Seandainya ada orang bersepeda.

 Vega Ryanto (2176)

20 tahun yang lalu

keren euy, kreatif pula. seandainya saya bisa kasih 5TU.

 Hendra Sonie Soerjono (7111)

20 tahun yang lalu

framingnya ok banget.....

 Rahadi Lukita (28643)

20 tahun yang lalu

Komposisi framingnya menarik, kalau dalam b/w mungkin lebih bagus imho.

 Dian Akhtar (36066)

20 tahun yang lalu

Suka dengan suasana yang terekam disini. Kesannya...coming out of the dark

Renold Hartanto (431)

20 tahun yang lalu

Bagus gambarnya, ide menarik

Slamet Rahardjo (899)

20 tahun yang lalu

Cantik sekali ! Apabila profil lekukan gua sebelah kanan juga bisa terlihat akan lebih cantik rasanya

 Albert Lay (11465)

20 tahun yang lalu

love framing dan komposisinya

 Irwansyah S (52460)

20 tahun yang lalu

IMHO pohonnya saja yang diluar Ren. Kalau ada orang komposisi akan lebih kuat.

Andrew Kowari (3046)

20 tahun yang lalu

JUST GREAT! meski sedikit, tapi tajam buat orang pingin liat terus..

Erick (185)

20 tahun yang lalu

Komposisinya enak dilihat, framingnya juga menarik. Tajam, nice shot.

 Subianto A. (12345)

20 tahun yang lalu

suka kontrasnya.......komposisi sedap dipandang

Julie Go (509)

20 tahun yang lalu

anglenya uda bagus, en gambarnya juga tajam! tapi mungkin agak kurang terang yah!?

 Luhut Napitupulu (40664)

20 tahun yang lalu

Bagus sekali komposisinya, framing dari lorong yang texture dindingnya indah, lighting nya bagus.. tajam, well done.

 Chandra SB (41373)

20 tahun yang lalu

Anglenya sangat bagus... hanya kurang tajam dan agak terlalu gelap

 T. Han (14589)

20 tahun yang lalu

framing atap dan dinding "terowongan" bergaris menarik sekali. Komposisinya bagus.

 Ria Armunanto (15026)

20 tahun yang lalu

Frame membuat jalan kecil beraspal menjadi menarik. Well captured

 Henry Samudera (39620)

20 tahun yang lalu

ehmmm, menarik. path-nya leads the eyes juga.

 Henry Hentje Lummy (7373)

20 tahun yang lalu

Framingnya menawan...perspektifnya keren

 Raja Oloan Tumanggor (43226)

20 tahun yang lalu

Suka frame dan komposisinya.