" Barelang Bridge "
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Surya Rahmadiansyah (5354)
Salah satu view jembatan Barelang. Disebut jembatan Barelang karena jembatan ini menghubungkan tiga pulau : Batam, Rempang dan Galang. Salah satunya adalah jembatan diatas, sepanjang 644 m, lebar 21,5 m, dan tinggi (vertical clearance) 38 m menghubungkan pulau Batam dengan pulau Tonton (pulau antara).
rnResize and adjust with PS.
- Nilai foto: 145
- Dilihat: 350
- Waktu upload: Selasa, 02 Des 2003
- Lokasi: Batam (#4#),
Kategori
ArsitekturShooting Data
- Aperture: f/7.1
- Speed: 1/750
- ISO: 0
- Kamera: Canon Digital Ixus *
- Lensa: Canon Built-in / Standard *
- Filter: -
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

PC Suhartono (38432)
21 tahun yang lalu
suka sekali dengan angle-nya, 3 kabel diagonal kiri atas memperkuat karya ini...thx for sharing, sewaktu dibangun baru sempat lihat dari balik jendela pesawat. salam,

Imam Kusworo (4273)
21 tahun yang lalu
Object yg memang bagus utk diabadikan, anglenya wow...mantab...bagus mas..

Nurtjahjo Prianggono Yoyon (129416)
21 tahun yang lalu
sudut pengambilan yg aduhai, keren dan cantik mas..

Barry Kusuma (61780)
21 tahun yang lalu
komposisinya pancen oye.. setuju samaakbar..langitnya kurang bersahabat..

Jeffry Surianto (32925)
21 tahun yang lalu
Nice barelang bridge...pemandangan indah. Saya sempat ke Pulau Galang . Salam Kenal

M. Akbar Nurpatria (11621)
21 tahun yang lalu
Dari pertama kali liat jembatan ini di tipi, lsg pengen banget ke sana liat lsg... Jadi tambah pengen kesana... Perspective bagus, mungkin bisa dicoba symetrical... Sayang langitnya kurang bersahabat. Mendung?