Senja di Stasiun Kereta Api 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Waktu mau kembali ke kota tempat saya tinggal, kebetulan udah malem dan warna langit dan sunset nya keliatan bagus. Maunya sich kereta api nya keliatan blur, keliatan bergerak, tapi saya tidak sempet ngatur speed karena sibuk ngatur bukaan, dan kereta api nya keburu mau lewat, iya jepret aja.

  • Nilai foto: 64
  • Dilihat: 196
  • Waktu upload: Sabtu, 16 Aug 2003
  • Lokasi: Zwolle, NL,
Shooting Data
  • Aperture: 4.5
  • Speed: 1/60 sec
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon Coolpix 995 *
  • Lensa: Nikon nikon *
  • Filter: N/A
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Nicolas Hapsara (2791)

20 tahun yang lalu

Cantik sekali semau sinar ke arah yang sama

 Indra Dhani (65099)

20 tahun yang lalu

well composed...

 Ucok P. Harahap (40158)

20 tahun yang lalu

Senja yang indah...

 Chris Indria (55768)

20 tahun yang lalu

wow... warna langitnya..

Willson Cuaca (918)

20 tahun yang lalu

Bagus

Aryoso Nirmolo (1273)

20 tahun yang lalu

Cantik dan tajam .. thanks atas infonya ... jadi kalau senja 4.5 cukup, kalau malam kira2 berapa nih?

 Tiko Arisetiyarto (5315)

20 tahun yang lalu

adem..cantik

 Indra gara (7652)

20 tahun yang lalu

Ok bang...... kereta listrik dehh kayanya...... he..he..

 Benny Asrul (55279)

20 tahun yang lalu

langitnya bagus to...

 Apif M. Hajji (33644)

20 tahun yang lalu

cakep!....senja temaram.....

 Eka PutraBagia (7212)

20 tahun yang lalu

Walaupun ruwet.. tapi tajam nih.. Suka dengan warnanya nih...

 Chandra SB (41373)

20 tahun yang lalu

warnanya cantik.. keren

 Wiryo Hartoyo (29082)

20 tahun yang lalu

Nice shot.... tajam