Berlomba Menjemput Mentari 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Beth (2195)

Para anggota FN berkumpul di ujung dermaga, berlomba memotret mentari yang mulai mengintip di balik gunung. Krn ingin angle yang agak berbeda, saya ambil siluet mereka. Tanpa tripod dan tanpa filter. Asli lho...

  • Nilai foto: 72
  • Dilihat: 206
  • Waktu upload: Rabu, 21 Mei 2003
  • Lokasi: Rawa Pening-Jawa Tengah,
Shooting Data
  • Aperture: f/4
  • Speed: 1/8
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon F5 *
  • Lensa: Nikon 28-70mm F/2.8D IF ED AFS *
  • Filter: tidak ada
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
heri tranggono (2463)

20 tahun yang lalu

menarik

Budi F Kadarmanto (1630)

20 tahun yang lalu

good shoot mbak..............

 Gladia B. (7718)

20 tahun yang lalu

waduh

 Akhmad Sutrisno (80477)

20 tahun yang lalu

indah..tapi kok kecil yaaa...

 Anthony Suhartanto (7867)

20 tahun yang lalu

Bravo,cantik sekali mbak, kapan2 ajak2 dong hunting yg seperti ini. salam...

Hadie Santoso (3246)

20 tahun yang lalu

Ciamik... manis siluet dgn FG yang indah lagi2x rawa pening? jadi pengen nih pergi kesana...

 Suryo Wibowo (25088)

20 tahun yang lalu

uapik sekaleeeeeeee siapa aja tuh member FNnya?

 Kusuma Adi Ningrat (13289)

20 tahun yang lalu

sip deh

 Michael Gomulya (29309)

20 tahun yang lalu

nice!!

 Indah Susanti (7485)

20 tahun yang lalu

Cantik warnanya Mbak...

 Very Wirawan (35735)

20 tahun yang lalu

gak salah keputusannya, indah sekali, btw saya yang mana ya? :D

 Benny Asrul (55279)

20 tahun yang lalu

good shot.. angle yg kreatif.. ok banget mbak..:)

 Gunawan Wibisono (26231)

20 tahun yang lalu

kok bisa jadi purple passion gini ya...

 redianto (7363)

20 tahun yang lalu

keputusan yang sangat tepat. Rawapening memang indah sekaleeee..........

 novyanto (10229)

20 tahun yang lalu

keren hasilnya mbak.