menyelamatkan yang tersisa 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

di tengah pembongkaran tembok pasar wonokromo 15\4 kedua orang pedagang ini sibuk menyelamatkan barang2nya

  • Nilai foto: 23
  • Dilihat: 383
  • Waktu upload: Rabu, 16 Apr 2003
  • Lokasi: surabaya,
Kategori
Jurnalistik
Shooting Data
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D100 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Hendra Sonie Soerjono (7111)

20 tahun yang lalu

toto memang top...

 Gladia B. (7718)

21 tahun yang lalu

sense of scalenya bagus banget...

 Irwansyah S (52460)

21 tahun yang lalu

 Daniel Supriyono (5100)

21 tahun yang lalu

Wah keren bangeeet!!! asap yang mengepul (entah debu atau api) membuat foto ini nampak hidup

Primanila Serny (1526)

21 tahun yang lalu

Menyentuh. Kalau agak sedikit digeser ke kiri sehingga tepi kiri mepet buldozer & anglenya sedikit lebih rendah, mungkin tambah dramatis.

Ramli Ravaneli (660)

21 tahun yang lalu

gue kira foto di baghdad pasca presiden Saddam, eh ternyata di PS Wonokromo....

uthan a. rachim (477)

21 tahun yang lalu

bagus mas,...coba ambil angel yang berbeda, dimana pengemudi alat berat tsb kelihatan...salam investor

 A.Ruli Trisaputra (65803)

21 tahun yang lalu

Lho!! koq masa' masih motret yg kaya' ginian Boss?? Tapi salutlah, minimal angelnya beda dg kompetiter yg gue lihat di koran hari ini. Hehe....Daun di sisi kiri atas sebaiknya di crop aja. Nganggu!!