Saya ada rencana mau beli set lampu studio. Jenis lampu yg mau saya beli antara lain :
- soft box
- umbrella
- standard + snoot
- barn doors
Dan saya tertarik pada lampu merk Broncolor. Saya mau tanya dikit tentang lampu ini :
1/ Adakah rekan-rekan yg pake lampu studio ini? Apakah istimewanya selain jaminan kestabilan derajat Kelvin nya?
2/ Apakah ada lampu yg setara lampu ini kemampuannya? Brand apa?
3/ Bagaimana komparasinya dengan lampu buatan china?
Terima kasih atas inputnya ;)