Waktunya pulang ke rumah  


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Anthony Yang (10145)

foto di ambil saat air laut mulai surut dan si bapak ini adalah si penjala ikan, waktunya saya mencoba memfotonya rada begitu sulit juga tuh seakan2 si bapak terganggu dengan kehadiran saya, sehingga si bapak ini malah menjauh dr saya, saya sudah mencoba utk membuat suasana sebiasa mungkin, namun si bapak terburu2 jalan dan kembali ke rumahnya, sayangnya saat saya di sana si bapak tidak sempat utk menebarkan jalanya....

  • Nilai foto: 37
  • Dilihat: 555
  • Waktu upload: Jumat, 31 Jan 2003
  • Lokasi: Langkawi, Malaysia,
Kategori
LandscapeNature
Shooting Data
  • Aperture: unrecorded
  • Speed: unrecorded
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 30 *
  • Lensa: Canon EF 28-200mm f/3.5-5.6 USM *
  • Filter: Hoya CPL 72mm
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Ray Dave (25060)

20 tahun yang lalu

cantik sekali ..

20 tahun yang lalu

Beautiful Siluet...

 Akhmad Sutrisno (80477)

21 tahun yang lalu

Great !!!

 Gladia B. (7718)

21 tahun yang lalu

gee....

 Junaidi Gandy (3345)

21 tahun yang lalu

foto dengan tanpa bapak itu juga okey kan? saya lebih suka kalo foto itu tanpa orang. kalo foto alam ya foto alam saja. gimana?

Indra Adji S. (192)

21 tahun yang lalu

Cakep dan romantik sekali, saya jadi ngiri (betulan nih).

 Agus Dwianto (20415)

21 tahun yang lalu

warna yg indah,
komposisi dan cakrawala yg agak`kurang` nih

 Lukas Setia Atmaja (25062)

21 tahun yang lalu

Bisa menjadi foto yg kuat jika komposisinya diperbaiki: letakkan orangnya di sebelah kiri shg ada ruangan lebih luas melihat ke kanan (setuju dng yg disarankan Mas Kristupa).

 Kristupa W Saragih (176444)

21 tahun yang lalu

Saya suka warnanya
Sayang, si penjala ikan berada di sebelah kanan
Jika si penjala ikan, yang menghadap ke kanan, diletakkan di bagian kiri foto sesuai Rule of 1/3 pasti lebih ciamik

 Andre Robbyanto (7157)

21 tahun yang lalu

Suasananya udah sangat dramatis, tapi sayangnya komposisinya agak kurang. mungkin akan lebih OK kalo di crop sana sini.. -salam-

 Benny Asrul (55279)

21 tahun yang lalu

beautiful sky.. sayang kurang greget.. it's good photo though!

Gerry Santoso (1219)

21 tahun yang lalu

HAIL VELVIA! Tapi a bit underexposed sisi bawahnya. Memang kadang2 EOS 30 / Elan 7e gampang "tertipu" dengan cahaya yg masuk ke lens. Dengan mode Manual kadang2 lebih baik hasilnya.

 Agus S. (26849)

21 tahun yang lalu

bagus sich,tapi nggak ada gregetnya!!!

Gebyar Andyono (91)

21 tahun yang lalu

Background yang fantastic, saya suka sekali melihatnya, maha besar yang menciptakannya. Sayang sekali, seperti anda katakan, objek nelayannya hanya 'biasa' saja, kalau saja dia menebarkan jalanya.

 C. Indrajaya (3750)

21 tahun yang lalu

fotonya sih ok. cuman kasian si bapak deh gara2 anda mo foto dosq jadi pulang ke rumah tanpa ikan... :)
apakah anda menakutkan????